Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lopez dan Fabiano Siap Berbaju "Singo Edan"

Kompas.com - 24/07/2013, 22:24 WIB
Kontributor Malang, Yatimul Ainun

Penulis


MALANG, KOMPAS.com -
Dua peman asing, Gustavo Lopez (Persela) dan Fabiano Beltrame (Persija Jakarta), menawarkan diri untuk berbaju tim berjuluk "Singo Edan", Arema Indonesia pada musim depan. Ketertarikan kedua pemain asing itu diakui General Manager Arema, Ruddy Widodo.

"Kedua pemain dari dua tim itu langsung menyampaikan ke saya, bahwa keduanya tertarik bergabung dengan Arema," jelas Ruddy, Rabu (24/7/2013).

Menurut Ruddy, mereka menyampaikan niatnya tersebyt usai bertanding melawan Arema beberapa pekan lalu. "Mereka bilang langsung ke saya setelah main lawan arema," ungkapnya.

Setelah mendapatkan tawaran tersebut, pihak manajemen Arema masih akan membicarakan dengan tim pelatih. "Manajemen menyerahkan ke pelatih. Soal urusan rekruitmen, ada di tangan pelatih," katanya.

Ditanya siapa pelatih Arema musim depan, Ruddy menjelaskan, manajemen masih belum menentukan.

Sekadar info, Arema kini memiliki enam pemain asing, di antaranya, Safee Sali yang kini dipinjamkan ke Johor FC, salah satu klub di Malaysia. Selain itu juga ada M Ridhuan yang juga dipinjamkan ke Persisam Samarinda. Pemain asing lainnya adalah Thierry Gathuesi, Kayamba Gumbs, Edmar Garcia, dan Beto Goncalves.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil dan Klasemen Copa America 2024: Argentina Lolos, Kanada Bekuk Peru

Hasil dan Klasemen Copa America 2024: Argentina Lolos, Kanada Bekuk Peru

Internasional
Euro 2024, Southgate Sikapi Kritik yang Timpa Dirinya dan Timnas Inggris

Euro 2024, Southgate Sikapi Kritik yang Timpa Dirinya dan Timnas Inggris

Internasional
Hasil Chile Vs Argentina 0-1, Gol Lautaro Bawa Messi dkk Lolos

Hasil Chile Vs Argentina 0-1, Gol Lautaro Bawa Messi dkk Lolos

Internasional
Gian Zola Ramaikan Bursa Transfer Persib, Sang Adik Beckham Beri Bocoran

Gian Zola Ramaikan Bursa Transfer Persib, Sang Adik Beckham Beri Bocoran

Liga Indonesia
Penjelasan PSSI soal Situasi Kontrak Shin Tae-yong di Timnas Indonesia

Penjelasan PSSI soal Situasi Kontrak Shin Tae-yong di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Euro 2024: Potret Antusiasme Fans Denmark-Serbia Banjiri Allianz Arena

Euro 2024: Potret Antusiasme Fans Denmark-Serbia Banjiri Allianz Arena

Internasional
Link Live Streaming Chile Vs Argentina, Kickoff 08.00 WIB

Link Live Streaming Chile Vs Argentina, Kickoff 08.00 WIB

Internasional
Euro 2024, Saat Southgate Dilempari Gelas Plastik Usai Inggris Vs Slovenia

Euro 2024, Saat Southgate Dilempari Gelas Plastik Usai Inggris Vs Slovenia

Internasional
Kehilangan Terbesar Madura United, Hugo Gomes

Kehilangan Terbesar Madura United, Hugo Gomes

Liga Indonesia
Perancis Vs Polandia, Masalah Lain Dialami Mbappe Saat Pakai Topeng

Perancis Vs Polandia, Masalah Lain Dialami Mbappe Saat Pakai Topeng

Internasional
Klasemen Peringkat 3 Terbaik Euro 2024, Belanda-Slovenia Lolos 16 Besar

Klasemen Peringkat 3 Terbaik Euro 2024, Belanda-Slovenia Lolos 16 Besar

Internasional
Luapan Tak Sangka Slovenia Lolos 16 Besar Euro untuk Kali Pertama...

Luapan Tak Sangka Slovenia Lolos 16 Besar Euro untuk Kali Pertama...

Internasional
Daftar Tim Lolos 16 Besar Euro 2024: Inggris, Denmark, Perancis Melaju

Daftar Tim Lolos 16 Besar Euro 2024: Inggris, Denmark, Perancis Melaju

Internasional
Hasil Euro 2024 dan Klasemen Akhir Grup C-D: Inggris Juara Grup, Perancis Kedua, Belanda Kalah

Hasil Euro 2024 dan Klasemen Akhir Grup C-D: Inggris Juara Grup, Perancis Kedua, Belanda Kalah

Internasional
Luapan Kecewa Koeman Belanda Kalah dari Austria: Mengerikan...

Luapan Kecewa Koeman Belanda Kalah dari Austria: Mengerikan...

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com