Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Benitez: Ramires Itu "Iron Man"

Kompas.com - 29/04/2013, 00:49 WIB

LONDON, KOMPAS.com - Pelatih Chelsea, Rafael Benitez, mengaku tidak khawatir dengan cederanya salah satu gelandangnya, Ramires, ketika timnya berhadapan dengan Swansea pada lanjutan Premier League di Stadion Stamford Bridge, Minggu (28/4/2013). Menurut pelatih asal Spanyol itu, cedera Ramires tidak parah.

Meski bermain sebagai starter, Ramires berada di lapangan hanya selama 20 menit pada pertandingan yang dimenangkan Chelsea 2-0 tersebut. Posisi gelandang asal Brasil itu pun kemudian digantikan Frank Lampard.

"Dia (Ramires) baik-baik saja. Saya pikir itu hanya keram. Dia adalah 'Iron Man'. Jadi, saya yakin dia akan fit pada Kamis mendatang (melawan Basel di leg kedua Liga Europa)," ucap Benitez seperti dilansir BBC.

Sepasang gol kemenangan Chelsea dicetak Oscar pada menit ke-43 dan Frank Lampard (45+2, penalti). Sepanjang laga, menurut catatan soccernet, Chelsea menguasai bola sebanyak 52 persen dan menciptakan delapan peluang emas dari 24 usaha. Sementara Swansea melepaskan tiga tembakan akurat dari 13 percobaan.

Raihan tiga angka itu membuat posisi Chelsea naik ke peringkat tiga klasemen sementara Premier League dengan poin 65, menggeser Arsenal yang mengoleksi 64 setelah bermain imbang 1-1 melawan Manchester United.

"Kami bermain sangat baik. Kami mempunyai banyak kesempatan untuk mencetak gol ketiga. Ide awalnya adalah mencetak gol cepat dan kami tidak dapat melakukannya. Tetapi, kami dapat mencetak dua gl dan berhasil mendapatkannya sebelum turun minum,"  tukas Benitez.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Australian Open 2024: Bekuk Wakil Malaysia, Ana/Tiwi Juara!

Hasil Australian Open 2024: Bekuk Wakil Malaysia, Ana/Tiwi Juara!

Badminton
Hasil Final Australian Open 2024: Berjuang Tiga Gim, Ester Runner-up

Hasil Final Australian Open 2024: Berjuang Tiga Gim, Ester Runner-up

Badminton
Malut United Resmi Rekrut Duo Kembar Yakob dan Yance Sayuri

Malut United Resmi Rekrut Duo Kembar Yakob dan Yance Sayuri

Liga Indonesia
Kembangkan Basket di Indonesia, 3 Misi Beavers Hadirkan Kompetisi

Kembangkan Basket di Indonesia, 3 Misi Beavers Hadirkan Kompetisi

Sports
Polandia Vs Belanda, Van Dijk Siap Kerja Keras demi Menangi Laga Perdana

Polandia Vs Belanda, Van Dijk Siap Kerja Keras demi Menangi Laga Perdana

Internasional
Ronaldinho Kritik Skuad Brasil, Tim Terburuk di Copa America 2024

Ronaldinho Kritik Skuad Brasil, Tim Terburuk di Copa America 2024

Internasional
Pendekatan Como Dihiraukan Klub, Ali Jasim Luapkan Kekecewaan

Pendekatan Como Dihiraukan Klub, Ali Jasim Luapkan Kekecewaan

Liga Italia
Jadwal Euro 2024 Malam ini: Belanda dan Inggris Akan Turun

Jadwal Euro 2024 Malam ini: Belanda dan Inggris Akan Turun

Internasional
Hasil Jeka Saragih Vs Westin Wilson, Kekalahan Perdana Jeka di UFC

Hasil Jeka Saragih Vs Westin Wilson, Kekalahan Perdana Jeka di UFC

Sports
Spalletti: Italia Unggul Berkat Tim, Bukan Karena Satu Pemain

Spalletti: Italia Unggul Berkat Tim, Bukan Karena Satu Pemain

Internasional
Timnas Italia Cetak Sejarah, Jorginho dan Chiesa Senang Lewati Kejutan

Timnas Italia Cetak Sejarah, Jorginho dan Chiesa Senang Lewati Kejutan

Internasional
Messi Terpesona Talenta Inter: Masa Kini dan Masa Depan Argentina

Messi Terpesona Talenta Inter: Masa Kini dan Masa Depan Argentina

Internasional
Klasemen Grup B Piala Eropa 2024 Setelah Spanyol dan Italia Menang

Klasemen Grup B Piala Eropa 2024 Setelah Spanyol dan Italia Menang

Internasional
Hasil Italia Vs Albania: Gol Tercepat Euro, Barella Lewati Totti, Tripoin Azzurri

Hasil Italia Vs Albania: Gol Tercepat Euro, Barella Lewati Totti, Tripoin Azzurri

Internasional
Alvaro Morata Masuk Jajaran Elite Pencetak Gol Piala Eropa, Siap untuk Italia

Alvaro Morata Masuk Jajaran Elite Pencetak Gol Piala Eropa, Siap untuk Italia

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com