Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

"Google Street View Bisa Bantu Jokowi"

Kompas.com - 23/11/2012, 15:06 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com — Proyek Google Street View di Indonesia resmi dimulai hari ini, Jumat (23/11/2012). Tak lama lagi, layanan peta panorama besutan Google ini akan menampilkan secara detail Kota Jakarta dari segala penjuru.

Mari Elka Pangestu, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, memberikan sedikit komentarnya mengenai fungsi Google Street View di Indonesia, terutama di Jakarta.

"Google Street View bisa membantu Jokowi," kata Mari, saat ditemui KompasTekno di acara peluncuran, Jumat (23/11/2012).

Dengan layanan ini, menurut Mari, Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo bisa melihat langsung kondisi jalanan yang ada di Jakarta, tanpa harus turun langsung ke jalanan.

"Layanan ini bisa digunakan untuk mengetahui kondisi Jakarta sebenarnya dan juga bisa menunjukkan lokasi menarik," lanjutnya. "Walaupun hasil dari Google Street View ini tidak real time, tetapi bisa memberikan banyak gambaran dari sebuah daerah."

Street View merupakan layanan foto panorama buatan Google. Melalui layanan ini, pengguna dapat melihat keadaan sebuah wilayah melalui foto-foto yang sudah diambil sebelumnya.

Selain menghadirkan gambar wilayah di sebuah kota, layanan Street View juga menampilkan foto-foto dari daerah wisata terkenal.

Layanan ini telah berhasil "menangkap" foto dari 44 negara. Indonesia adalah negara ke-45 yang memiliki proyek Street View. Proyek Street View ini dimulai dari Jakarta dan akan segera mengunjungi kota-kota lain yang ada di Indonesia.

Baca juga:
- Ini Dia Mobil Google Street View yang Bakal Merekam Jakarta

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

    Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

    Liga Inggris
    Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

    Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

    Timnas Indonesia
    3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

    3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

    Timnas Indonesia
    Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

    Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

    Timnas Indonesia
    Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

    Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

    Motogp
    Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

    Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

    Liga Inggris
    Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

    Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

    Timnas Indonesia
    Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

    Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

    Badminton
    Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

    Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

    Timnas Indonesia
    Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

    Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

    Liga Inggris
    Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

    Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

    Motogp
    Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

    Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

    Badminton
    Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

    Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

    Timnas Indonesia
    Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

    Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

    Liga Indonesia
    Hasil Thomas Cup 2024, Anthony Sinisuka Ginting Menang

    Hasil Thomas Cup 2024, Anthony Sinisuka Ginting Menang

    Badminton
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com