Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Indonesia Optimistis ke Piala Asia U-16

Kompas.com - 19/09/2011, 23:55 WIB

BANGKOK, KOMPAS.com — Indonesia tetap optimistis bisa lolos ke putaran final Piala Asia U-16, meski posisinya digeser Thailand. Melawan Australia pada partai terakhir penyisihan Grup G, Indonesia hanya butuh hasil seri untuk tetap menduduki posisi runner-up dan meraih tiket ke putaran final.

Manajer timnas Indonesia U-16, Erwin Dwi Budiawan, lewat yang diterima Kompas.com mengatakan, "Kita tinggal satu kali main lawan Australia. Namun, selisih gol mereka di bawah kita. Jadi, kita berpeluang keluar sebagai runner-up. Juara, peringkat kedua, dan peringkat ketiga terbaik otomatis ke putaran final di Doha, Qatar," ungkap Manajer Erwin Dwi Budiawan.

Erwin pun mengaku puas dengan penampilan timnas U-16 Indonesia meskipun akhirnya kalah. "Anak-anak sudah bermain bagus. Buktinya, pada babak pertama, kita kurung Thailand habis-habisan. Sayang, peluang bikin gol selalu kandas karena Thailand pada babak awal bermain defensif. Babak kedua lagi-lagi wasit lebih berat ke tuan rumah. Pelanggaran-pelanggaran yang tidak terlalu berbahaya malah dikasih kartu kuning. Tapi, lepas dari semua itu, tim ini patut mendapat apresiasi. Dengan hanya tinggal sembilan pemain, mereka nyaris bikin gol dan bikin Thailand grogi," beber Erwin.

Klasemen sementara Grup G

Thailand 4 4 0 0 22-4 12

Indonesia 4 3 0 1 24-5 9

Australia 4 3 0 1 17-3 9

Myanmar 4 1 0 3 6-14 3

Hongkong 4 1 0 3 6-8 3

Guam 4 0 0 4 1-42 0

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Badminton
Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Badminton
Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Badminton
Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Timnas Indonesia
Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Badminton
Cerita di Balik Marselino dkk Curi Perhatian Roberto Mancini dan Asistennya

Cerita di Balik Marselino dkk Curi Perhatian Roberto Mancini dan Asistennya

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Badminton
Alasan di Balik PSM Tak Konsisten Sepanjang Liga 1 2023-2024

Alasan di Balik PSM Tak Konsisten Sepanjang Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Courtois Kembali Main Bela Real Madrid, Catat Clean Sheet

Courtois Kembali Main Bela Real Madrid, Catat Clean Sheet

Liga Spanyol
Line Up dan Link Live Streaming Final Piala Thomas 2024 Indonesia Vs China

Line Up dan Link Live Streaming Final Piala Thomas 2024 Indonesia Vs China

Badminton
Run The City Medan Diikuti 1.000 Pelari, Usung Konsep Point to Point

Run The City Medan Diikuti 1.000 Pelari, Usung Konsep Point to Point

Liga Indonesia
Greysia Polii Bangga Tim Uber 2024, Angkat Perempuan Indonesia

Greysia Polii Bangga Tim Uber 2024, Angkat Perempuan Indonesia

Badminton
Bangga Bisa Tampil di Final, Siti/Ribka Akui Keunggulan Ganda China

Bangga Bisa Tampil di Final, Siti/Ribka Akui Keunggulan Ganda China

Badminton
Hasil Final Piala Uber 2024: Ester Kalah, Indonesia Runner-up

Hasil Final Piala Uber 2024: Ester Kalah, Indonesia Runner-up

Badminton
Cetak Sejarah, Girona akan Main di Liga Champions untuk Pertama Kali

Cetak Sejarah, Girona akan Main di Liga Champions untuk Pertama Kali

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com