Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Milan-Inter Remehkan Juve

Kompas.com - 13/08/2011, 02:38 WIB

TURIN, KOMPAS.com Pelatih Juventus, Antonio Conte, menuduh AC Milan dan Inter Milan tidak akan menganggap klubnya sebagai rival scudetto musim depan. Meski begitu, Conte mengaku tak peduli karena ia hanya ingin timnya fokus dan bekerja keras.

Milan dan Inter finis sebagai peringkat satu dan dua Serie-A musim lalu. Adapun Juve hanya bertengger di posisi ketujuh. Soal prestasi, Milan sukses meraih scudetto, sedangkan Inter mendapatkan Piala Italia.

Jelang musim 2011-2012, Juve melakukan perombakan besar-besaran untuk memangkas perbedaan kualitas mereka dengan kedua tim di atas. Juve mendatangkan beberapa pemain, seperti Andrea Pirlo, Arturo Vidal, Reto Ziegler, Stephen Liechsteiner, Michele Pazienza, dan Mirko Vucinic. Meski demikian, menurut Conte, klubnya pasti tetap tak diperhitungkan oleh Milan dan Inter.

"Saya pikir Milan dan Inter tidak mempertimbangkan kami sebagai rival dalam perburuan scudetto. Namun, ini bukan masalah. Kami tahu, kami hanya perlu bekerja keras," papar Conte.

Ia tak sungkan-sungkan mengakui klubnya memang belum sempurna. Banyak pemain baru Juve yang masih beradaptasi. Meski begitu, pelatih 42 tahun itu tetap optimistis menatap musim baru.

"Dibandingkan dengan yang lain, kami memang belum selevel. Namun, kami sudah melangkah ke depan," ujarnya. (GL)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Korsel: Peningkatan Kecepatan Pemain Jadi Fokus Latihan

Indonesia Vs Korsel: Peningkatan Kecepatan Pemain Jadi Fokus Latihan

Timnas Indonesia
Pebalap Muda Indonesia Avila Bahar Juara Round 1 Malaysia Series

Pebalap Muda Indonesia Avila Bahar Juara Round 1 Malaysia Series

Sports
Indonesia Vs Guinea, Kaba Diawara Mengagumi Michael Jordan di Olimpiade

Indonesia Vs Guinea, Kaba Diawara Mengagumi Michael Jordan di Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Skuad Guinea Saat Lawan Timnas U23 Indonesia

Daftar Skuad Guinea Saat Lawan Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Real Madrid Vs Bayern: Carvajal Kejar Gelar Ke-15 Liga Champions

Real Madrid Vs Bayern: Carvajal Kejar Gelar Ke-15 Liga Champions

Liga Champions
Dortmund Lolos ke Final Liga Champions, Satu Kata dari Edin Terzic

Dortmund Lolos ke Final Liga Champions, Satu Kata dari Edin Terzic

Liga Champions
Prediksi Skor Real Madrid Vs Bayern Muenchen Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor Real Madrid Vs Bayern Muenchen Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Sambut Final Liga Champions, Tekad Hummels Menang di Wembley

Sambut Final Liga Champions, Tekad Hummels Menang di Wembley

Liga Champions
Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Liga Indonesia
Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Liga Champions
Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Liga Champions
Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

Sports
Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Liga Indonesia
Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com