Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Juara ISL dan LPI Diadu

Kompas.com - 09/01/2011, 02:46 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com — Menteri Pemuda dan Olahraga Andi Mallarangeng menyatakan, dirinya mempunyai keinginan mempertemukan juara Indonesia Super League dengan Liga Primer Indonesia pada masa mendatang.

Pertarungan Solo FC melawan Persema Malang mengawali kompetisi LPI di Stadion Manahan, Solo, Jawa Tengah, Sabtu (8/1/2011). Seperti halnya ISL, LPI juga menggelar kompetisi selama satu musim.

”Alangkah indahnya jika juara ISL bertemu dengan LPI pada akhir tahun 2011 dalam sebuah pertandingan. Bisa ramai tuh,” ujar Andi dalam sebuah diskusi di Jakarta.

Dalam kesempatan itu, Andi juga membantah apabila dirinya lebih berpihak kepada LPI dibandingkan ISL. Menurut Andi, kedua kompetisi itu merupakan wadah bagi kemajuan sepak bola nasional.

”Tidak seperti itu. Bagi pemerintah, apa pun itu, baik ISL maupun LPI, adalah anak-anak bangsa yang berjuang untuk kemajuan bangsa. ISL dan LPI silakan berjalan. Harusnya PSSI malah justru bisa merangkul kedua pihak dan duduk besama membicarakan secara bersama,” kata Andi. (GOAL)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Guardiola Minta Man United Putuskan Masa Depan Ten Hag

    Guardiola Minta Man United Putuskan Masa Depan Ten Hag

    Liga Inggris
    Pioli Tinggalkan Milan dengan Bangga, Mulai Belajar Bahasa Inggris

    Pioli Tinggalkan Milan dengan Bangga, Mulai Belajar Bahasa Inggris

    Liga Italia
    Costacurta Tak Yakin dengan Pilihan Milan untuk Pelatih Baru Mereka

    Costacurta Tak Yakin dengan Pilihan Milan untuk Pelatih Baru Mereka

    Liga Italia
    Jelang Musyawarah Nasional, Aremania Mulai Era Satu Jiwa Berbadan Hukum

    Jelang Musyawarah Nasional, Aremania Mulai Era Satu Jiwa Berbadan Hukum

    Liga Indonesia
    Media Italia Kaitkan Emil Audero dengan Como, Transfer Masuk Akal

    Media Italia Kaitkan Emil Audero dengan Como, Transfer Masuk Akal

    Liga Italia
    Jadwal Siaran Langsung Persib Vs Madura United Malam Ini

    Jadwal Siaran Langsung Persib Vs Madura United Malam Ini

    Liga Indonesia
    Prediksi Persib Vs Madura United, Duel Antar Lini dan Pertemuan Terakhir

    Prediksi Persib Vs Madura United, Duel Antar Lini dan Pertemuan Terakhir

    Liga Indonesia
    Jadwal Final Malaysia Masters 2024, Rinov/Pitha Lawan Wakil Tuan Rumah

    Jadwal Final Malaysia Masters 2024, Rinov/Pitha Lawan Wakil Tuan Rumah

    Badminton
    Man City Takluk dari Man United, Guardiola Mengaku Salah Strategi

    Man City Takluk dari Man United, Guardiola Mengaku Salah Strategi

    Liga Inggris
    Bruno Fernandes Utarakan Pendekatan Tepat Ten Hag di Final Piala FA

    Bruno Fernandes Utarakan Pendekatan Tepat Ten Hag di Final Piala FA

    Liga Inggris
    Daftar Juara Piala FA, Man United Tempel Arsenal

    Daftar Juara Piala FA, Man United Tempel Arsenal

    Liga Inggris
    Pernyataan Sir Jim Ratcliffe Usai Final Piala FA, Tanpa Singgung Ten Hag

    Pernyataan Sir Jim Ratcliffe Usai Final Piala FA, Tanpa Singgung Ten Hag

    Liga Inggris
    Hasil Real Madrid Vs Real Betis 0-0, Perpisahan Emosional Toni Kroos

    Hasil Real Madrid Vs Real Betis 0-0, Perpisahan Emosional Toni Kroos

    Liga Spanyol
    Ten Hag: Saya Akan Menangkan Trofi di Tempat Lain Jika Tak Diinginkan di Sini

    Ten Hag: Saya Akan Menangkan Trofi di Tempat Lain Jika Tak Diinginkan di Sini

    Liga Inggris
    Leverkusen Juara DFB Pokal, Pasukan Alonso Tak Terkalahkan di Jerman

    Leverkusen Juara DFB Pokal, Pasukan Alonso Tak Terkalahkan di Jerman

    Bundesliga
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com