Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dua Tahun Lagi, Balotelli Bisa ke Milan

Kompas.com - 07/12/2010, 07:13 WIB

MILAN, KOMPAS.com - Wakil Presiden AC Milan, Adriano Galliani menegaskan, tak mungkin timnya membeli Mario Balotelli. Sebab dia baru saja dikontrak Manchester City. Namun, sangat mungkin dia bisa menjadi pemain Milan dalam dua atau tiga tahun lagi.

Balotelli penggemar Milan. Bahkan, saat masih di Inter Milan, dia tak ragu menunjukkan rasa sukanya kepada "I Rossoneri".

"Balotelli baru saja dikontrak Manchester City. Namun, akan sangat mengagumkan jika mereka akhirnya menjual Balotelli ke Milan. Dia baru 20 tahun. Akan sangat menyenangkan jika dia bisa kami beli pada umur 22 atau 23 tahun. Sekarang, yang penting jangan memprovokasi suporter bajhwa dia akan datang ke San Siro," tegas Galliani.

Meski begitu, Milan tetap akan mencari penyerang baru pada bursa transfer Januari nanti. Milan sedang sibuk mendekati pemain Cagliari, Alessandro Matri.

"Matri disukai Massimiliano Allegri kala dia masih melatih Cagliari. tapi, saya kira Cagliari tak akan menjual pemain pada Januari nanti, karena sedang berjuang menghindari degradasi," tegas Galliani.

Tentang Ronaldinho yang sering berada di bangku cadangan, menurut Galliani itu bukan indikasi bahwa dia akan dijual. "Tak ada masalah dengan Ronaldinho. Tak ada rencana menjualnya. Pelatih bebas menentukan pilihannya. Tapi, saya kira dia akan tampil lawan Ajax Amsterdam di Liga Champions," jelasnya. (FBI)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Bundesliga, Bayer Leverkusen Torehkan Rekor Invincible

Hasil Bundesliga, Bayer Leverkusen Torehkan Rekor Invincible

Bundesliga
Shin Tae-yong Akan Melakoni 3 Laga Dalam Rentang Waktu 10 Hari

Shin Tae-yong Akan Melakoni 3 Laga Dalam Rentang Waktu 10 Hari

Timnas Indonesia
FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Maung Bandung Unggul 3-0

LIVE Persib Vs Bali United, Maung Bandung Unggul 3-0

Liga Indonesia
Babak Pertama Persib Vs Bali United, Ciro-Febri Bawa Maung Unggul 2-0

Babak Pertama Persib Vs Bali United, Ciro-Febri Bawa Maung Unggul 2-0

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Gol Febri Hariyadi Bikin Maung Bandung Unggul 2-0

LIVE Persib Vs Bali United, Gol Febri Hariyadi Bikin Maung Bandung Unggul 2-0

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Ciro Cetak Gol, Persib Unggul 1-0

LIVE Persib Vs Bali United, Ciro Cetak Gol, Persib Unggul 1-0

Liga Indonesia
Momen Pochettino Merasa Bakal Dipecat Saat di Chelsea

Momen Pochettino Merasa Bakal Dipecat Saat di Chelsea

Liga Inggris
LIVE Persib Vs Bali United, Aksi Heroik Kevin Mendoza Gagalkan Tendangan Ricky Fajrin

LIVE Persib Vs Bali United, Aksi Heroik Kevin Mendoza Gagalkan Tendangan Ricky Fajrin

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Febri Hariyadi Diganjar Kartu Kuning

LIVE Persib Vs Bali United, Febri Hariyadi Diganjar Kartu Kuning

Liga Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Rinov/Pitha Gugur, Febriana/Amalia Lolos ke Final

Hasil Thailand Open 2024: Rinov/Pitha Gugur, Febriana/Amalia Lolos ke Final

Badminton
Si Jalak Harupat Masih Harus Gunakan VAR Mobile, Belum Bisa Permanen

Si Jalak Harupat Masih Harus Gunakan VAR Mobile, Belum Bisa Permanen

Liga Indonesia
Arne Slot Pastikan Jadi Pengganti Juergen Klopp di Liverpool

Arne Slot Pastikan Jadi Pengganti Juergen Klopp di Liverpool

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com