Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Resmi, Shin Tae-yong Perpanjang Kontrak hingga 2027

KOMPAS.com - PSSI resmi melanjutkan kerja sama dengan pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong. 

Kabar itu pertama kali disampaikan Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, lewat Instagram pribadinya pada Jumat (28/6/2024). 

"Kami bersepakat untuk terus berjuang bersama agar tim nasional Indonesia semakin maju, berprestasi, dan mendunia," tulis Erick. 

Meski Erick tidak menjelaskan secara detail, Shin Tae-yong membocorkan durasi kontrak barunya dengan PSSI. 

Dalam kolom komentar di unggahan Erick, Shin Tae-yong mengatakan bahwa ia menandatangani kontrak sampai 2027. 

"Kami memutuskan untuk kembali bekerja sama dengan Ketua Umum PSSI Erick Thohir sampai 2027," tulisnya. 

"Tolong dukung sepak bola Indonesia," lanjut Shin Tae-yong. 

Timnas Indonesia tergabung di Grup C bersama Jepang, Australia, Arab Saudi, Bahrain, dan China. 

Laga-laga putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia akan berlangsung pada September, Oktober, November 2024, Maret, dan Juni 2025.

Indonesia akan melawan Arab Saudi dan Australia pada September 2024. Kemudian, Bahrain dan China pada Oktober.

Adapun pada November, pasukan Shin Tae-yong bakal bersua Jepang dan melakoni laga kedua kontra Arab Saudi. 

https://bola.kompas.com/read/2024/06/28/19024458/resmi-shin-tae-yong-perpanjang-kontrak-hingga-2027

Terkini Lainnya

Vieri Berang Italia Gugur di Euro 2024: Kesalahan Semua Orang...

Vieri Berang Italia Gugur di Euro 2024: Kesalahan Semua Orang...

Internasional
Portugal Vs Perancis, Puja-puji Mbappe untuk Ronaldo

Portugal Vs Perancis, Puja-puji Mbappe untuk Ronaldo

Internasional
Inggris Vs Swiss, Phil Foden Kasihan kepada Southgate

Inggris Vs Swiss, Phil Foden Kasihan kepada Southgate

Internasional
Spanyol Vs Jerman, Yamal Serang Balik Lehmann: Kami Tunjukkan di Lapangan

Spanyol Vs Jerman, Yamal Serang Balik Lehmann: Kami Tunjukkan di Lapangan

Internasional
Portugal Vs Perancis, Ajang Adu Gengsi Ronaldo dan Mbappe

Portugal Vs Perancis, Ajang Adu Gengsi Ronaldo dan Mbappe

Internasional
Jadwal dan Bagan Perempat Final Copa America 2024, Argentina Vs Ekuador

Jadwal dan Bagan Perempat Final Copa America 2024, Argentina Vs Ekuador

Internasional
Jersey Tim Indonesia untuk Olimpiade Paris 2024, Inspirasi Bendera Berkibar dan Belum Dijual ke Umum

Jersey Tim Indonesia untuk Olimpiade Paris 2024, Inspirasi Bendera Berkibar dan Belum Dijual ke Umum

Sports
Jawaban Marselino soal Lanjutkan Karier di Klub Eropa

Jawaban Marselino soal Lanjutkan Karier di Klub Eropa

Timnas Indonesia
Portugal Vs Perancis: Bantuan untuk Ronaldo, Mbappe Bukan Masalah

Portugal Vs Perancis: Bantuan untuk Ronaldo, Mbappe Bukan Masalah

Internasional
Alasan di Balik Keluarnya Goran Paulic dari Persib

Alasan di Balik Keluarnya Goran Paulic dari Persib

Liga Indonesia
Resmi, Man United Perpanjang Kontrak Erik ten Hag

Resmi, Man United Perpanjang Kontrak Erik ten Hag

Liga Inggris
Euro 2024, Ronaldo Disebut Egois dan Pemain yang Suka Cari Perhatian

Euro 2024, Ronaldo Disebut Egois dan Pemain yang Suka Cari Perhatian

Internasional
Marselino Ungkap Ritual Khusus Usai Bela Timnas Indonesia

Marselino Ungkap Ritual Khusus Usai Bela Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Prediksi Skor dan Susunan Pemain Argentina Vs Ekuador di Copa America

Prediksi Skor dan Susunan Pemain Argentina Vs Ekuador di Copa America

Internasional
Shin Tae-yong di Mata Marselino: Sang Bos yang Disiplin dan Tegas

Shin Tae-yong di Mata Marselino: Sang Bos yang Disiplin dan Tegas

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke