Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Juergen Klopp: Liverpool Seperti Badai Petir di Babak Kedua

KOMPAS.com - Comeback pada babak kedua membuat Liverpool menang 4-1 atas Luton Town pada Kamis (22/2/2024) sekaligus membuat The Reds unggul empat poin di puncak klasemen Premier League. 

Virgil Van Dijk, Cody Gakpo, Luiz Diaz, dan Harvey Elliot berhasil membukukan nama-nama mereka pada babak kedua untuk menghapus ketertinggalan Liverpool dari gol Chiedozie Ogbene pad ababak petama. 

"Kami harus mengabaikan fakta bahwa kami tertinggal 0-1 dan menggunakan hal-hal yang baik dan meningkatkan serangan balik,” ujar Juergen Klopp di Sky Sports.

“Babak kedua berlangsung seperti badai petir."

Kemenangan ini memperlebar jarak dengan unggul empat poin atas Manchester City. 

"Saya sangat senang dengan penampilan tim, saya sangat senang dengan banyak hal yang kita lihat malam ini," lanjut Klopp.

"Sebelum pertandingan, tidak ada yang tahu bagaimana para pemain akan menghadapi tantangan ini, karena ini adalah sebuah tantangan," lanjut Klopp berbicara mengenai badai cedera yang menghantam tim dan juga fakta bahwa laga ini akan berlangsung hanya empat hari sebelum partai final Piala Liga Inggris kontra Chelsea, akhir pekan kemarin.

Pelatih Luton Town, Rob Edwards, mengakui bahwa timnya tampil sangat impresif di babak pertama. Akan tetapi, keunggulan mereka justru memicu respons balik dari sang tuan rumah.

“Kami baru saja membuat mereka marah. Secara keseluruhan itu adalah babak pertama yang sangat bagus,” ujar Rob Edwards

"Kami hanya meminta para pemain untuk lebih tenang pada saat-saat seperti ini sehingga kami dapat menyelesaikan situasi sesuai standar kami, standar teknis kami."

"Itulah yang saya lihat. Lalu anak-anak itu tiba-tiba terbangun (termotivasi). Jadi, laga yang sangat-sangat bagus. Sebuah laga yang sangat spesial," tandasnya.

https://bola.kompas.com/read/2024/02/22/15071458/juergen-klopp-liverpool-seperti-badai-petir-di-babak-kedua

Terkini Lainnya

Hasil FP1 MotoGP Italia 2024: Vinales Tercepat, Ditempel Quartararo

Hasil FP1 MotoGP Italia 2024: Vinales Tercepat, Ditempel Quartararo

Motogp
Hasil Singapore Open 2024: Berjuang 74 Menit, Gregoria Pastikan Tiket Semifinal

Hasil Singapore Open 2024: Berjuang 74 Menit, Gregoria Pastikan Tiket Semifinal

Badminton
Link Live Streaming Madura United Vs Persib Bandung, Kickoff 19.00 WIB

Link Live Streaming Madura United Vs Persib Bandung, Kickoff 19.00 WIB

Liga Indonesia
AC Milan Jadi Klub Eropa dengan Pertumbuhan Nilai Tercepat

AC Milan Jadi Klub Eropa dengan Pertumbuhan Nilai Tercepat

Liga Italia
Lara Bali United di Akhir Musim, Kena Denda dan Kalah dari Borneo FC

Lara Bali United di Akhir Musim, Kena Denda dan Kalah dari Borneo FC

Liga Indonesia
Hasil Singapore Open 2024, Apriyani/Fadia Kandas Usai Berjuang 54 Menit

Hasil Singapore Open 2024, Apriyani/Fadia Kandas Usai Berjuang 54 Menit

Badminton
Tangan Kanan Sir Alex Benarkan Ronaldo, Fasilitas Man United Kuno

Tangan Kanan Sir Alex Benarkan Ronaldo, Fasilitas Man United Kuno

Liga Inggris
Dortmund Vs Madrid: Ritual Keberuntungan Hitam-Kuning

Dortmund Vs Madrid: Ritual Keberuntungan Hitam-Kuning

Liga Champions
Madura United Jamu Persib dengan Tampilan Stadion Lebih Segar

Madura United Jamu Persib dengan Tampilan Stadion Lebih Segar

Liga Indonesia
Calvin Verdonk Disambut Shin Tae-yong, Latihan Perdana di Timnas Indonesia

Calvin Verdonk Disambut Shin Tae-yong, Latihan Perdana di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Madura United Vs Persib, Tak Ada yang Mustahil Tutup Final dengan Manis

Madura United Vs Persib, Tak Ada yang Mustahil Tutup Final dengan Manis

Liga Indonesia
Madura United Vs Persib: Ezra Walian, 'Supersub' Beri Perbedaan

Madura United Vs Persib: Ezra Walian, "Supersub" Beri Perbedaan

Liga Indonesia
UFC 302: Islam Makhachev Vs Dustin Poirier, Siap Lewati Rekor Khabib

UFC 302: Islam Makhachev Vs Dustin Poirier, Siap Lewati Rekor Khabib

Sports
Madura United Vs Persib, Klok Main, Laskar Sape Kerrab Antusias

Madura United Vs Persib, Klok Main, Laskar Sape Kerrab Antusias

Liga Indonesia
Jay Idzes Dominan, Pintu Venezia ke Serie A Masih Terbuka

Jay Idzes Dominan, Pintu Venezia ke Serie A Masih Terbuka

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke