Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Hasil Atalanta Vs Juventus: Tanpa Selebrasi, Laga Tuntas Imbang

KOMPAS.com – Juventus bermain imbang 0-0 dengan Atalanta dalam pekan ketujuh Serie A, kasta tertinggi Liga Italia 2023-2024.

Laga Atalanta vs Juventus dalam jadwal Liga Italia itu berlangsung di Stadion Atleti Azzurri d’Italia pada Minggu (1/10/2023).

Hasil ini membuat Juventus bercokol di peringkat keempat seusai mengemas 14 poin dengan catatan tujuh poin.

Sementara itu, Atalanta satu tangga di bawah Juventus. Mereka duduk di posisi kelima dengan catatan 13 angka.

Jalannya pertandingan Atalanta vs Juventus

Davide Zappacosta mendapatkan peluang. Ia menyambut bola rebound di dalam kotak penalti Juventus.

Zappacosta lantas menendang si kulit bulat. Namun, bola hasil tembakan dia masih melebar dari gawang Juventus pada menit ke-15.

Juventus menerima tendangan bebas dari wasit. Federico Chiesa maju sebagai algojo bola mati pada menit ke-29.

Sayang bagi Juventus, bola hasil tendangan Chiesa masih membentur pagar betis pemain Atalanta.

Tidak ada gol tercipta. Kondisi ini membuat laga Atalanta vs Juventus pada babak pertama berakhir imbang 0-0.

Berlanjut ke babak kedua, Federico Chiesa mencoba meluncurkan si kulit bulat seusai menerima bola rebound pada menit ke-52.

Namun, kiper Atalanta, Juan Musso, masih sigap. Ia berhasil melakukan penyelamatan guna mencegah Chiesa mencetak gol.

Setelah itu, Ederson melakukan tendangan akrobatik ke gawang Juventus. Akan tetapi, masih melambung di atas mistar.

Masuk ke menit ke-74, Luis Muriel menendang si kulit bulat dari situasi bola mati. Bola hasil sepakan dia sejatinya mengarah langsung ke gawang Juventus.

Kiper Juventus, Wojciech Szczesny, berhasil menepis sepakan Luis Muriel.

Juventus dan Atalanta tidak bisa memecah kebuntuan sehingga pertandingan berakhir tanpa selebrasi alias imbang 0-0.

Susunan pemain Atalanta vs Juventus

Atalanta: 1-Musso; 2-Toloi, 19-Djimsiti, 42-Scalvini; 77-Zappacosta, 13-Ederson, 15-De Roon, 22-Ruggeri; 7-Koopmeiners, 11-Lookman; 17-De Ketelaere.

Pelatih: Gian Piero Gasperini.

Juventus: 1-Szczesny; 4-Gatti, 3-Bremer, 6-Danilo; 16-McKennie, 21-Fagioli, 5-Locatelli, 25-Rabiot, 27-Cambiaso; 18-Kean, 7-Chiesa.

Pelatih: Massimiliano Allegri.

https://bola.kompas.com/read/2023/10/02/00551628/hasil-atalanta-vs-juventus-tanpa-selebrasi-laga-tuntas-imbang

Terkini Lainnya

Championship Series: Hindari Sanksi Komdis, Persib Imbau Bobotoh

Championship Series: Hindari Sanksi Komdis, Persib Imbau Bobotoh

Liga Indonesia
Timnas U17 Putri Indonesia Jalani Hal Penting dan Dasar Jelang Vs Korea Utara

Timnas U17 Putri Indonesia Jalani Hal Penting dan Dasar Jelang Vs Korea Utara

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Ten Hag Tak Menyesal Sedetik Pun Latih MU

Man United Vs Arsenal, Ten Hag Tak Menyesal Sedetik Pun Latih MU

Liga Inggris
Opsi Persib Perpanjang Kontrak Pelatih Bojan Hodak, Durasi Panjang…

Opsi Persib Perpanjang Kontrak Pelatih Bojan Hodak, Durasi Panjang…

Liga Indonesia
Al Hilal Juara Liga Arab Saudi, Tak Terkalahkan, Sisihkan Al Nassr-Ronaldo

Al Hilal Juara Liga Arab Saudi, Tak Terkalahkan, Sisihkan Al Nassr-Ronaldo

Liga Lain
Perundungan Siber Suporter Sepak Bola Indonesia dan Peran Penting PSSI

Perundungan Siber Suporter Sepak Bola Indonesia dan Peran Penting PSSI

Internasional
Hasil Sprint Race MotoGP Perancis: Jorge Martin Menang, Disusul Marquez dan Vinales

Hasil Sprint Race MotoGP Perancis: Jorge Martin Menang, Disusul Marquez dan Vinales

Motogp
Klasemen Liga Inggris: Man City Geser Arsenal, Singkirkan Liverpool

Klasemen Liga Inggris: Man City Geser Arsenal, Singkirkan Liverpool

Liga Inggris
Klasemen Liga Italia: Milan dan Inter Pesta Gol, Bologna Salip Juventus

Klasemen Liga Italia: Milan dan Inter Pesta Gol, Bologna Salip Juventus

Liga Italia
Hasil AC Milan Vs Cagliari 5-1: Pulisic Cetak Dwigol, Rossoneri Perkasa

Hasil AC Milan Vs Cagliari 5-1: Pulisic Cetak Dwigol, Rossoneri Perkasa

Liga Italia
Hasil Granada Vs Real Madrid 0-4, Messi dari Turki dan Brahim Diaz Jadi Bintang

Hasil Granada Vs Real Madrid 0-4, Messi dari Turki dan Brahim Diaz Jadi Bintang

Liga Spanyol
Hasil Forest Vs Chelsea 2-3, The Blues di Jalur Antarklub Eropa

Hasil Forest Vs Chelsea 2-3, The Blues di Jalur Antarklub Eropa

Liga Inggris
Reaksi Pertama Vincent Kompany Setelah Burnley Degradasi

Reaksi Pertama Vincent Kompany Setelah Burnley Degradasi

Liga Inggris
Hasil Liga Inggris: Tottenham Menang, Newcastle Imbang, Burnley Degradasi

Hasil Liga Inggris: Tottenham Menang, Newcastle Imbang, Burnley Degradasi

Liga Inggris
Prawira Bandung Kalahkan Tangerang Hawks, Singleton: Bukan Laga Indah

Prawira Bandung Kalahkan Tangerang Hawks, Singleton: Bukan Laga Indah

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke