Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Soal Regulasi Larangan Pendukung Tim Tamu, Rahmad Darmawan Minta Suporter Bisa Lebih Bersyukur

Kebijakan ini diambil setelah sepak bola Indonesia tercoreng oleh Tragedi Kanjuruhan yang menelan 135 korban jiwa.

Itu termasuk tragedi berdarah paling tragis dalam dunia sepak bola. Jumlah korban yuang banyak itu menempatkan Tragedi Kanjuruhan di posisi kedua kisah paling memilukan dalam sepak bola dunia. 

Menurutnya, sepak bola Indonesia masih beruntung bisa tetap berjalan meskipun banyak pembatasan yang dilakukan.

Sebab, FIFA bisa saja menjatuhi sanksi pembekuan selama beberapa tahun atas tragedi luar biasa ini.

Karena itu, sudah sepatutnya regulasi larangan suporter tamu menyaksikan aksi timnya di stadion dijalankan dengan penuh rasa syukur.

“Larangan penonton tamu hadir di sebuah pertandingan itu diikuti saja karena sekali lagi kita harus berterima kasih kita masih bisa menggelar kompetisi,” ujar pelatih asal Lampung itu.

“Bayangkan kalau mungkin FIFA kemarin memberikan hukuman pada kita dengan kejadian seperti itu tidak hanya penonton yang tidak bisa datang sekarang, bahkan pertandingan ini mungkin tidak akan ada,” imbuhnya.

Hal itu disebabkan saat ini sepak bola Indonesia sedang dalam pantauan intensif FIFA setelah Tragedi Kanjuruhan.

FIFA akan memantau gerak-gerik persepakbolaan Indonesia untuk dua tahun ke depan.

Selama pemantauan tersebut bukan tidak mungkin FIFA menurunkan sanksi sampai pembekuan jika ditemukan hal-hal yang tidak bisa dibenarkan dalam lingkup sepak bola.

“Saya harap penonton mengerti dengan kondisi ini karena memang mereka akan dikasih kesempatan ketika main di kandang,” ucapnya.

Rahmad Darmawan meyakini semua hanya soal waktu sampai sepak bola Indonesia bisa kembali menyakinkan FIFA.

Ketika saat itu tiba, semuanya akan kembali normal dan suporter dengan leluasa bisa kembali datang ke stadion.

Rahmad Darmawan berharap suporter bisa menahan diri.

“Jadi sabar, kita tunjukkan kita lebih baik lagi, penonton kita lebih dewasa lagi dalam mendukung tim dan saya rasa ini keharusan semua berbenah,” harap pelatih yang bisa disapa RD.

“Jangan hanya tim atau menejemen saja yang berubah tapi penonton semua yang ada di Indonesia berperilaku lebih baik lagi untuk menaikkan peradaban sepak bola kita,” pungkasnya.

https://bola.kompas.com/read/2023/07/23/23310078/soal-regulasi-larangan-pendukung-tim-tamu-rahmad-darmawan-minta-suporter-bisa

Terkini Lainnya

Potensi Jalur Timnas Inggris ke Final Euro 2024

Potensi Jalur Timnas Inggris ke Final Euro 2024

Internasional
Isu Kencang Dimas Drajad ke Persib, Maung Bandung Terima Lagi Pemain dari Kesatuan?

Isu Kencang Dimas Drajad ke Persib, Maung Bandung Terima Lagi Pemain dari Kesatuan?

Liga Indonesia
Inggris dan Balada Minim Gol Grup C, Terburuk Sepanjang Sejarah

Inggris dan Balada Minim Gol Grup C, Terburuk Sepanjang Sejarah

Internasional
Timnas Basket U18 Putri Indonesia Kalah Dua Laga Awal, Level Permainan Terlihat

Timnas Basket U18 Putri Indonesia Kalah Dua Laga Awal, Level Permainan Terlihat

Sports
Ketum PBSI 2024-2028 Diminta Gairahkan Klub Bulu Tangkis di Daerah

Ketum PBSI 2024-2028 Diminta Gairahkan Klub Bulu Tangkis di Daerah

Badminton
Mochizuki Panggil 27 Pemain untuk TC Timnas Putri Indonesia di Jakarta

Mochizuki Panggil 27 Pemain untuk TC Timnas Putri Indonesia di Jakarta

Timnas Indonesia
Fasilitas Layanan Medis di Muenchen untuk Piala Eropa 2024

Fasilitas Layanan Medis di Muenchen untuk Piala Eropa 2024

Internasional
Hasil dan Klasemen Copa America 2024: Argentina Lolos, Kanada Bekuk Peru

Hasil dan Klasemen Copa America 2024: Argentina Lolos, Kanada Bekuk Peru

Internasional
Euro 2024, Southgate Sikapi Kritik yang Timpa Dirinya dan Timnas Inggris

Euro 2024, Southgate Sikapi Kritik yang Timpa Dirinya dan Timnas Inggris

Internasional
Hasil Chile Vs Argentina 0-1, Gol Lautaro Bawa Messi dkk Lolos

Hasil Chile Vs Argentina 0-1, Gol Lautaro Bawa Messi dkk Lolos

Internasional
Gian Zola Ramaikan Bursa Transfer Persib, Sang Adik Beckham Beri Bocoran

Gian Zola Ramaikan Bursa Transfer Persib, Sang Adik Beckham Beri Bocoran

Liga Indonesia
Penjelasan PSSI soal Situasi Kontrak Shin Tae-yong di Timnas Indonesia

Penjelasan PSSI soal Situasi Kontrak Shin Tae-yong di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Euro 2024: Potret Antusiasme Fans Denmark-Serbia Banjiri Allianz Arena

Euro 2024: Potret Antusiasme Fans Denmark-Serbia Banjiri Allianz Arena

Internasional
Link Live Streaming Chile Vs Argentina, Kickoff 08.00 WIB

Link Live Streaming Chile Vs Argentina, Kickoff 08.00 WIB

Internasional
Euro 2024, Saat Southgate Dilempari Gelas Plastik Usai Inggris Vs Slovenia

Euro 2024, Saat Southgate Dilempari Gelas Plastik Usai Inggris Vs Slovenia

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke