Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Arema FC Mantap dengan 28 Pemain, Singo Edan Tak Mau Kegemukan

Ia akan coba memaksimalkan amunisi yang ada di tim. Menurut regulasi PT Liga Indonesia Baru (LIB) selaku operator kompetisi Liga 1 2023-2024, batas jumlah pemain sebuah tim adalah 35 orang.

Sejauh ini, Arema FC sudah meminjamkan tujuh pemain mereka ke klub lain. Nama-nama itu adalah Kevin Armedya, Tito Hamzah, Rendra Teddy, Ahmad Bustomi, Iman Budi Hernandi, Ikhfanul Alam, dan Gufroni Al Ma’ruf.

Joko Susilo menjelaskan, dilepasnya tujuh pemain tersebut murni karena pertimbangan teknis.

“Saya tidak bisa menjelaskan kenapa pemain dipinjamkan, itu teknis,” ujar Joko Susilo.

Artinya, dengan dipinjamkannya tujuh nama tadi ke klub lain, Arema FC menyisakan 28 pemain.

Jumlah tersebut dirasa Joko Susilo mumpuni untuk bersaing di sepanjang Liga 1 2023-2024.

Ia berkaca dari komposisi tim musim lalu, di mana skuad Arema FC dirasa kegemukan. Sehingga, kala itu banyak pemain yang minim memberikan kontribusi bagi tim.

“Kuantitas kami sudah cukup. Kalau kehabisan pemain kan ya lucu. Kuota pemain ada sekitar 30 pemain dan itu normal. Kalau kami kegemukan akan ada masalah,” tuturnya.

Saat ini, tim pelatih Arema FC lebih memilih fokus meningkatkan performa tim setelah menjalani awal musim dengan hasil kurang baik.

Dari tiga laga yang telah dijalani, Dendi Santoso dkk belum sekali pun meraih kemenangan.

Singo Edan hanya meraih satu hasil imbang dan dua kekalahan. Pada laga terakhirnya, Arema FC tumbang dengan skor telak 2-5 dari sesama tim asal Jawa Timur, Persik Kediri.

“Sekarang yang dipikirkan kualitas permainan Arema, itu yang penting. Kalau penampilan tim, nanti ke individu pemain, itu tanggung jawabnya pelatih,” ujar Joko Susilo menutup.

https://bola.kompas.com/read/2023/07/18/23000038/arema-fc-mantap-dengan-28-pemain-singo-edan-tak-mau-kegemukan

Terkini Lainnya

Honor of Kings Gelar SEA All-Star Showmatch, Influencer asal Indonesia Ikut Berkompetisi

Honor of Kings Gelar SEA All-Star Showmatch, Influencer asal Indonesia Ikut Berkompetisi

Sports
Hasil Copa America 2024: Kolombia Lolos, Brasil Gilas Paraguay 4-1

Hasil Copa America 2024: Kolombia Lolos, Brasil Gilas Paraguay 4-1

Internasional
Prediksi Skor Swiss Vs Italia di Babak 16 Besar Euro 2024

Prediksi Skor Swiss Vs Italia di Babak 16 Besar Euro 2024

Internasional
Run The City Jakarta, Antusiasme Pelari Menuju LPS Monas Half Marathon

Run The City Jakarta, Antusiasme Pelari Menuju LPS Monas Half Marathon

Sports
Carlos Pena Resmi Menjadi Pelatih Persija Jakarta

Carlos Pena Resmi Menjadi Pelatih Persija Jakarta

Liga Indonesia
Hasil Paraguay Vs Brasil: Dribel Pelangi Vinicius, Selecao Menang 4-1

Hasil Paraguay Vs Brasil: Dribel Pelangi Vinicius, Selecao Menang 4-1

Internasional
Swiss Vs Italia: Bastoni Demam, Dimarco Dipastikan Absen

Swiss Vs Italia: Bastoni Demam, Dimarco Dipastikan Absen

Internasional
Euro 2024: Stuttgart Utamakan Kenyamanan dan Keamanan Suporter

Euro 2024: Stuttgart Utamakan Kenyamanan dan Keamanan Suporter

Internasional
Jerman Vs Denmark: Serangan Nyamuk, lalu Ancaman Tornado

Jerman Vs Denmark: Serangan Nyamuk, lalu Ancaman Tornado

Internasional
Legenda Australia Puji Timnas Indonesia dan Erick Thohir

Legenda Australia Puji Timnas Indonesia dan Erick Thohir

Timnas Indonesia
Menuju LPS Monas Half Marathon 2024, Run The City Jakarta Diramaikan 1.000 Pelari

Menuju LPS Monas Half Marathon 2024, Run The City Jakarta Diramaikan 1.000 Pelari

Sports
Argentina Vs Peru: Tim Tango Kehilangan Messi, Hukuman untuk Scaloni

Argentina Vs Peru: Tim Tango Kehilangan Messi, Hukuman untuk Scaloni

Internasional
Hasil Kolombia Vs Kosta Rika: Gol Luis Diaz, Assist James, Cafeteros Pesta

Hasil Kolombia Vs Kosta Rika: Gol Luis Diaz, Assist James, Cafeteros Pesta

Internasional
Link Live Streaming Paraguay Vs Brasil, Kickoff 08.00 WIB

Link Live Streaming Paraguay Vs Brasil, Kickoff 08.00 WIB

Internasional
LPS Monas Half Marathon Jadi Persiapan Odekta Naibaho Menuju PON 2024

LPS Monas Half Marathon Jadi Persiapan Odekta Naibaho Menuju PON 2024

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke