Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Rekap Hasil Liga Spanyol: Akhir Mimpi Buruk Barcelona dan Sevilla

KOMPAS.com - Rangkaian pekan kelima LaLiga, kasta tertinggi Liga Spanyol, musim 2022-2023, telah merampungkan lima pertandingan.

Hasil Liga Spanyol pada pekan kelima menjadi akhir mimpi buruk bagi Barcelona dan Sevilla yang telah lama terjebak dalam catatan kelam.

Barcelona mengakhiri mimpi buruk dengan memenangi laga kontra Cadiz di Stadion Nuevo Mirandilla, Sabtu (10/9/2022) malam WIB.

Blaugrana, julukan Barcelona, memenangi laga tersebut dengan skor 4-0.

Gol-gol kemenangan Barcelona dicetak oleh empat pemain berbeda, yakni Frenkie de Jong (55'), Robert Lewandowski (65'), Ansu Fati (86'), dan Ousmane Dembele (90+2').

Berkat kemenangan ini, Barcelona sukses mengakhiri tren buruk di hadapan Cadiz.

Sebelumnya, Cadiz selalu menjadi batu sandungan bagi Barcelona sejak kembali ke kompetisi teratas Liga Spanyol pada musim 2019-2020.

Sejak saat itu, Barcelona tercatat selalu gagal memetik kemenangan dalam empat laga beruntun kontra Cadiz dengan rincian dua kekalahan dan dua hasil imbang.

Namun, mereka kini telah terbangun dari mimpi buruk berkat kemenangan 4-0 pada laga terakhir.

Barcelona bukan satu-satunya tim yang berhasil mengakhiri mimpi buruk dalam pekan kelima Liga Spanyol 2022-2023.

Di samping itu terdapat Sevilla yang sukses memetik kemenangan 3-2 pada laga tandang kontra Espanyol, Sabtu (10/9/2022).

Kemenangan ini sekaigus menjadi titik terang bagi Sevilla yang telah dilanda mimpi buruk sejak awal musim.

Sebelum memetik kemenangan atas Espanyol, Sevilla lebih dulu menelan tiga kekalahan dan satu hasil imbang pada empat laga pembuka Liga Spanyol 2022-2023.

Rentatan hasil buruk tersebut sempat membuat Sevilla tertahan di zona degradasi.

Setekah memetik kemenangan perdana, Sevilla untuk sementara terbebas dari bayang-bayang zona merah.

Mereka kini menempati peringkat ke-16 dengan koleksi empat poin dari lima pertandingan.

Rekap Hasil Liga Spanyol, Pekan Ke-5

  • Girona 2-1 Valladolid (Reinier Jesus 21', Oriol Romeu 88'/Monchu 38')
  • Rayo Vallecano 2-1 Valencia (Isi Palazon 5', Nico Gonzalez 52'-bd./Mouctar Diakhaby 90+3')
  • Espanyol 2-3 Sevilla (Jose Luis 45+4'-p, Martin Braithwaite 52'/Erik Lamela 1', Jose Angel Carmona 26', 45')
  • Cadiz 0-4 Barcelona (Frenkie de Jong 55', Robert Lewandowski 65', Ansu Fati 86', Ousmane Dembele 90+2')
  • Atletico Madrid 4-1 Celta Vigo (Angel Correa 9', Rodrigo de Paul 50', Yannick Carrasco 66', Unai Nunez 82'-bd./Gabriel Veiga 71')

Jadwal laga selanjutnya:

Minggu (11/9/2022)

  • 19.00 WIB - Real Madrid vs Mallorca
  • 21.15 WIB - Elche vs Athletic Bilbao
  • 23.30 WIB - Getafe vs Real Sociedad

Senin (12/9/2022)

  • 02.00 WIB - Real Betis vs Villarreal

Selasa (13/9/2022)

https://bola.kompas.com/read/2022/09/11/05573818/rekap-hasil-liga-spanyol-akhir-mimpi-buruk-barcelona-dan-sevilla

Terkini Lainnya

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A, Jay Idzes Cetak 2 Gol tetapi Venezia Kalah

Parma Kembali ke Serie A, Jay Idzes Cetak 2 Gol tetapi Venezia Kalah

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Sports
Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Badminton
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Bawa Indonesia Balik Unggul 2-1 atas India

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Bawa Indonesia Balik Unggul 2-1 atas India

Badminton
Indonesia Vs Irak, Ketika STY Minta AFC Hormati Semua Tim dan Pemain

Indonesia Vs Irak, Ketika STY Minta AFC Hormati Semua Tim dan Pemain

Timnas Indonesia
Evaluasi Febri Hariyadi, Mulai Dapat Kesempatan Lagi di Persib

Evaluasi Febri Hariyadi, Mulai Dapat Kesempatan Lagi di Persib

Liga Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Balas Kekalahan Ginting, Indonesia 1-1 India

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Balas Kekalahan Ginting, Indonesia 1-1 India

Badminton
Irak Vs Indonesia, Alasan Shin Tae-yong Fokus Fisik dan Mental Garuda

Irak Vs Indonesia, Alasan Shin Tae-yong Fokus Fisik dan Mental Garuda

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads

Copyright 2008 - 2023 PT. Kompas Cyber Media (Kompas Gramedia Digital Group). All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke