Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Empat Skill yang Bikin Pratama Arhan Yakin Bisa Bawa Tokyo Verdy Promosi

Saat ini, Tokyo Verdy bermain di kasta kedua alias J2 League. Terakhir kali tim dengan nama besar tersebut tampil di J1 pada 2008.

"Saya ingin berkontribusi maksimal," ujar pemain 20 tahun ini dalam video yang diunggah akun Twitter TokyoVerdySTAFF, dikutip dari Antara, Rabu (16/2/2022).

Pemain yang dibesarkan PSIS Semarang ini berjanji akan memaksimalkan semua potensinya demi membawa Tokyo Verdy ke kasta tertinggi Liga Jepang. 

"Saya memiliki kecepatan di sisi kiri, crossing (umpan silang), suplai bola dan lemparan ke dalam jauh ke kotak penalti," ujar Pratama Arhan, yang dinobatkan sebagai Pemain Muda Terbaik pada Piala AFF 2020.

Meski demikian, Pratama Arhan menyadari bahwa dukungan dari semua pihak, terutama rekan setim, sangat penting. Untuk itu, dia meminta kerja sama dan sokongan semua pihak.

"Saya memohon dukungan dari semua. Saya berjanji akan 100 persen konsisten. Saya sangat senang bergabung dengan Tokyo Verdy, salah satu klub tersukses di Liga Jepang," ujarnya.

Pengumuman Pratama Arhan bergabung dengan Tokyo Verdy dilakukan pada Rabu (16/2). Baik PSIS maupun Tokyo Verdy memberitakan transfer pemain muda tersebut.

Arhan dikontrak selama dua tahun. PSIS mengaku tidak menerima biaya transfer sepeser pun, tetapi ada syarat yang diberikan yakni sang pemain tetap menjadi duta PSIS di Jepang dan dia harus kembali ke PSIS Semarang saat tak lagi berkarier di luar negeri.

Tokyo Verdy termasuk klub tersukses di Jepang. Mereka meraih dua gelar J1 League, lima gelar Piala Emperor, enam trofi Piala J League dan satu kali juara Liga Champions Asia.

Klub yang saat berdiri tahun 1969 bernama Yomiuri FC ini pertama kali terdegradasi dari J1 League pada 2005. Kemudian mereka sempat promosi lagi pada 2008 dan terlempar lagi hingga sekarang.

https://bola.kompas.com/read/2022/02/16/18000048/empat-skill-yang-bikin-pratama-arhan-yakin-bisa-bawa-tokyo-verdy-promosi

Terkini Lainnya

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Timnas Indonesia
Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Badminton
Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Liga Indonesia
Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Liga Inggris
STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Liga Inggris
Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Liga Indonesia
Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Liga Inggris
Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Liga Lain
Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Badminton
Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke