Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Thailand Dijanjikan Bonus Rp 8,5 Miliar jika Juara Piala AFF 2020, Bagaimana Timnas Indonesia?

KOMPAS.com - Thailand berpotensi tampil luar biasa pada Piala AFF 2020 yang akan digelar di Singapura pada 5 Desember 2021 hingga 1 Januari 2021. 

Pasalnya, Manajer Thailand Nualphan Lamsam berjanji memberikan bonus 20 juta baht atau sekitar Rp 8,5 miliar jika tim menjuarai Piala AFF 2020. 

"Uang bukanlah jawaban (untuk meraih kesuksesan) tetapi uang bisa meningkatkan semangat mereka," kata Nualphan. 

"Tujuan para pemain adalah memenangkan titel untuk mereka sendiri dan semua orang Thailand. Terlepas dari hadiah AFF sekitar 300 ribu Dollar Amerika Serikat atau sekitar 10 juta baht, saya akan memberikan 20 juta baht jika mereka menjadi juara," tuturnya. 

Dengan 30 pemain yang ada, berarti masing-masing pemain menerima 1 juta baht jika mereka kembali menjadi juara seperti 2016. 

"Merupakan suatu kehormatan bermain untuk timnas Thailand. Namun, akan menjadi sebuah kebanggaan besar jika Anda membantu tim memenangi gelar," jelas dia. 

Tim Gajah Perang, julukan Thailand, berada di Grup A. Pasukan Mano Polking bersaing dengan Myanmar, Filipina, Singapura, dan Timor Leste. 

Mereka akan melakoni laga perdana melawan Timor Leste pada 5 Desember 2021. 

Thailand sendiri adalah tim yang paling banyak menjuarai Piala AFF sebanyak 5 gelar.

Adapun juara bertahan Vietnam berada di Grup V bersama Malaysia, Indonesia, Kamboja, dan Laos. 

Dua tim teratas di masing-masing grup akan lolos ke semifinal.  

https://bola.kompas.com/read/2021/12/01/14313848/thailand-dijanjikan-bonus-rp-85-miliar-jika-juara-piala-aff-2020-bagaimana

Terkini Lainnya

DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

Sports
Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Liga Indonesia
Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Liga Indonesia
Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Liga Indonesia
Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Timnas Indonesia
5 Momen 'Buzzer Beater' Historis di Playoff NBA

5 Momen "Buzzer Beater" Historis di Playoff NBA

Sports
Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih 'Panas' dari Sang Gajah...

Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih "Panas" dari Sang Gajah...

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Liga Indonesia
PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

Liga Champions
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke