Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Jadwal Piala Menpora 2021: PS Sleman Vs Persela, Madura United Vs Persebaya

Laga PS Sleman vs Persela Lamongan bakal berlangsung lebih dulu pada pukul 15.15 WIB.

Setelah itu, laga Madura United vs Persebaya Surabaya dijadwalkan berlangung pada pukul 18.15 WIB sekaligus akan menutup jadwal Piala Menpora 2021 hari ini.

Adapun laga PS Sleman vs Persela Lamongan dan Madura United vs Persebaya Surabaya akan dihelat di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung.

PS Sleman yang dijadwalkan bertemu Persela Lamongan sebelumnya sudah memainkan satu pertandingan pada Selasa (23/3/2021).

Hasilnya, mereka takluk 1-2 dari Madura United.

Di sisi lain, Persela Lamongan belum memainkan satu laga pun pada Piala Menpora 2021.

Persela baru akan memainkan laga pertama saat bersua PS Sleman nanti.

Sementara itu, laga Madura United vs Persebaya Surabaya akan menjadi duel antara dua tim yang sama-sama memetik kemenangan pada laga pertama.

Pada laga pertama, Madura United menang 2-1 atas PS Sleman, sedangkan Persebaya Surabaya mengalahkan Persik Kediri dengan skor serupa, 2-1.

Madura United dan Persebaya menjadi dua klub teratas di klasemen Grup C Piala Menpora berkat kemenangan tersebut.

Selanjutnya, mereka bakal bertanding untuk meraih kemenangan kedua dan menegaskan posisi di puncak klasemen Grup C.

Jadwal Piala Menpora pada Minggu (28/3/2021)

  • Pukul 15.15 WIB - PS Sleman vs Persela Lamongan
  • Pukul 18.15 WIB - Madura United vs Persebaya Surabaya

https://bola.kompas.com/read/2021/03/28/10200078/jadwal-piala-menpora-2021--ps-sleman-vs-persela-madura-united-vs-persebaya

Terkini Lainnya

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Sports
Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Badminton
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Bawa Indonesia Balik Unggul 2-1 atas India

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Bawa Indonesia Balik Unggul 2-1 atas India

Badminton
Indonesia Vs Irak, Ketika STY Minta AFC Hormati Semua Tim dan Pemain

Indonesia Vs Irak, Ketika STY Minta AFC Hormati Semua Tim dan Pemain

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke