Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Tottenham Vs West Brom - Sumbang Satu Gol, Harry Kane Sejajar Legenda Spurs

Laga Tottenham vs West Brom yang digelar di Stadion Tottenham Hotspur, Minggu (7/2/2021), berakhir dengan skor 2-0 untuk kemenangan tuan rumah.

Tottenham menang berkat dua gol yang masing-masing dicetak Harry Kane (54') dan Son Heung-Min (58').

Bagi Harry Kane, torehan satu gol itu membuatnya sejajar dengan legenda Tottenham Hotspur, Bobby Smith.

Melansir Opta, Harry Kane kini total mencetak 208 gol dalam 317 penampilan di semua kompetisi bersama Tottenham Hotspur.

Jumlah itu serupa dengan yang diraih Bobby Smith selama membela Tottenham Hotspur pada 1955-1964. 

Jimmy Greaves yang bermain sejak 1961-1970 menyumbangkan 266 gol dari 379 pertandingan.

Laga kontra West Brom ini menjadi comeback Harry Kane yang sempat absen karena mengalami cedera engkel.

Pelatih Tottenham Hotspur, Jose Mourinho, pun mengapresiasi penampilan Harry Kane.

"Harry Kane adalah pemain spesial dalam sejarha klub," kata Jose Mourinho dilansir dari BBC.

"Dia akan memecahkan segala rekor yang bisa dipecahkan. Kami memiliki penampilan individu yang sangat bagus hari ini," tuturnya.

Adapun kemenangan ini menjadi obat bagi Tottenham Hotspur yang menderita tiga kekalahan beruntun sebelum bersua West Brom.

Pasukan Jose Mourinho itu kalah dari Liverpool (1-3), Brighton and Hove Albion (0-1), dan Chelsea (0-1).

Hasil ini sekaligus mendongkrak posisi Tottenham Hotspur di klasemen sementara Liga Inggris.

Tambahan tiga poin membuat Tottenham naik dua tingkat ke posisi ketujuh dengan mengoleksi 36 poin dari 22 pertandingan.

https://bola.kompas.com/read/2021/02/07/22140368/tottenham-vs-west-brom-sumbang-satu-gol-harry-kane-sejajar-legenda-spurs

Terkini Lainnya

3 Fakta Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024, Maksimalkan Kans Terakhir

3 Fakta Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024, Maksimalkan Kans Terakhir

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Waspadai Satu Keunggulan Lawan

Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Waspadai Satu Keunggulan Lawan

Timnas Indonesia
Link Streaming Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024 Malam Ini

Link Streaming Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024 Malam Ini

Timnas Indonesia
Viking Persib Ajukan Penangguhan Aturan Larangan Suporter Tandang ke PSSI

Viking Persib Ajukan Penangguhan Aturan Larangan Suporter Tandang ke PSSI

Liga Indonesia
Nominasi Gol Terbaik Piala Asia U23 2024, Ada Rafael Struick dan Witan Sulaeman

Nominasi Gol Terbaik Piala Asia U23 2024, Ada Rafael Struick dan Witan Sulaeman

Timnas Indonesia
Suara Optimisme Jelang Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris

Suara Optimisme Jelang Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris

Timnas Indonesia
Even Offroad Bertajuk IMI X IOF Challenge Akan Bergulir di Kebumen

Even Offroad Bertajuk IMI X IOF Challenge Akan Bergulir di Kebumen

Liga Indonesia
Insiden Air Keras Faisal Halim, Ekstrem dan Kriminal

Insiden Air Keras Faisal Halim, Ekstrem dan Kriminal

Internasional
Proliga 2024, Bandung bjb Tandamata Bidik Kemenangan Penuh Serie Palembang

Proliga 2024, Bandung bjb Tandamata Bidik Kemenangan Penuh Serie Palembang

Sports
Kemenpora Dukung Turnamen untuk Pengembangan Bakat Atlet Bulu Tangkis Junior

Kemenpora Dukung Turnamen untuk Pengembangan Bakat Atlet Bulu Tangkis Junior

Sports
Warung Madura di Jersey Madura United

Warung Madura di Jersey Madura United

Liga Indonesia
Prediksi Indonesia Vs Guinea, Permainan Fisikal untuk Lolos Olimpiade

Prediksi Indonesia Vs Guinea, Permainan Fisikal untuk Lolos Olimpiade

Liga Indonesia
Disiram Air Keras, Pemain Malaysia Operasi Cangkok Kulit Senilai Rp 101 Juta

Disiram Air Keras, Pemain Malaysia Operasi Cangkok Kulit Senilai Rp 101 Juta

Liga Lain
Soal Marselino, Shin Tae-yong Minta Maaf

Soal Marselino, Shin Tae-yong Minta Maaf

Liga Indonesia
Kala Madrid Rasakan Keajaiban Santiago Bernabeu

Kala Madrid Rasakan Keajaiban Santiago Bernabeu

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke