Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Klasemen Liga Inggris, Liverpool Gagal Tempel Ketat Duo Manchester

Bermain di Stadion Anfield, Jumat (22/1/2021) dini hari WIB, Liverpool takluk 0-1 dari tim tamu.

Kemenangan Burnley tercipta lewat gol penalti Ashley Barnes pada menit ke-83. 

Wasit menghadiahi Burnley penalti usai kiper Liverpool, Alisson Becker, yang berusaha membuang bola justru melanggar Ashley Barnes hingga terjatuh.

Kekalahan dari Burnley membuat posisi Liverpool di klasemen sementara Liga Inggris tertahan di urutan keempat.

Mereka gagal menempel ketat tiga tim teratas, yakni Manchester United, Manchester City, dan Leicester City.

Manchester United memuncaki klasemen dengan koleksi 40 poin, sedangkan Manchester City dan Leicester City yang sama-sama mengantongi 38 poin secara berurutan, menghuni peringkat kedua dan ketiga.

Adapun, Liverpool menyusul di urutan keempat dengan catatan 34 poin.

Di sisi lain, Burnley yang mengemas tiga poin belum beranjak dari posisi ke-16 di klasemen sementara Liga Inggris. 

Mereka kini mengoleksi 19 poin dari 18 pertandingan yang sudah dimainkan. 

Melansir Opta, ini merupakan kekalahan pertama Liverpool di Stadion Anfield sejak April 2017 silam.

Tim yang dijuluki The Reds itu lalu bangkit dan tak terkalahkan dalam 68 laga kandang dengan rincian 55 kemenangan dan 13 kali imbang. 

Namun, rekor gemilang tersebut berakhir di hadapan Burnley dini hari tadi. 

Klik tautan berikut untuk melihat klasemen lengkap Liga Inggris 2020-2021 >>> LINK

https://bola.kompas.com/read/2021/01/22/06000048/klasemen-liga-inggris-liverpool-gagal-tempel-ketat-duo-manchester

Terkini Lainnya

Persib Bandung Vs Madura United, Rivera Utamakan Kepentingan Tim

Persib Bandung Vs Madura United, Rivera Utamakan Kepentingan Tim

Liga Indonesia
Thiago Motta Pergi dari Bologna, Kans Jadi Pelatih Anyar Juventus

Thiago Motta Pergi dari Bologna, Kans Jadi Pelatih Anyar Juventus

Liga Italia
Hasil Malaysia Masters: 4 Wakil Indonesia ke 8 Besar, Pastikan 1 Tiket Semifinal

Hasil Malaysia Masters: 4 Wakil Indonesia ke 8 Besar, Pastikan 1 Tiket Semifinal

Badminton
Ricky Soebagdja Ungkap Fokus PBSI Jelang Olimpiade 2024

Ricky Soebagdja Ungkap Fokus PBSI Jelang Olimpiade 2024

Badminton
Lewandowski Tak Takut Mbappe Perkuat Madrid, Ingatkan Barcelona

Lewandowski Tak Takut Mbappe Perkuat Madrid, Ingatkan Barcelona

Liga Spanyol
Julen Lopetegui Resmi Gantikan Moyes Jadi Pelatih West Ham United

Julen Lopetegui Resmi Gantikan Moyes Jadi Pelatih West Ham United

Liga Inggris
Alasan Darwin Nunez Hindari Baca Komentar Negatif di Medsos

Alasan Darwin Nunez Hindari Baca Komentar Negatif di Medsos

Liga Inggris
Xabi Alonso Usai Gagal Bawa Leverkusen Juara Liga Europa: Menyakitkan…

Xabi Alonso Usai Gagal Bawa Leverkusen Juara Liga Europa: Menyakitkan…

Liga Indonesia
Cerita Apriyani Nyaris Saling Pukul dengan Fadia, Singgung Kepedulian

Cerita Apriyani Nyaris Saling Pukul dengan Fadia, Singgung Kepedulian

Badminton
Asean Cup 2024: Pandit Vietnam Nilai Sulit Jika Bertemu Timnas Indonesia

Asean Cup 2024: Pandit Vietnam Nilai Sulit Jika Bertemu Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Atalanta Juara Liga Europa, Gelar Pertama Gasperini, Ukir Sejarah di Usia 66 Tahun!

Atalanta Juara Liga Europa, Gelar Pertama Gasperini, Ukir Sejarah di Usia 66 Tahun!

Liga Lain
Jelang Final Championship Series Liga 1, Persib Disanksi Komdis

Jelang Final Championship Series Liga 1, Persib Disanksi Komdis

Liga Indonesia
Hansi Flick Jalin Komunikasi dengan Deco, Sinyal Calon Pengganti Xavi di Barcelona

Hansi Flick Jalin Komunikasi dengan Deco, Sinyal Calon Pengganti Xavi di Barcelona

Liga Spanyol
AC Milan Rilis Jersey Kandang Baru untuk Musim Depan

AC Milan Rilis Jersey Kandang Baru untuk Musim Depan

Liga Italia
Baru Gabung, Kesan Mendoza Langsung Bawa Persib ke Final Championship Series Liga 1

Baru Gabung, Kesan Mendoza Langsung Bawa Persib ke Final Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke