Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Surat Keputusan Terbaru PSSI Buat Manajer Persebaya Makin Gusar

SURABAYA, KOMPAS.com - Manajer Persebaya, Candra Wahyudi tak bisa menyembunyikan kekecewaannya setelah mendapatkan Surat Keputusan terbaru dari PSSI bernomor 69 tertanggal 16 November 2020.

Surat yang digadang jadi pegangan klub selama masa penangguhan kompetisi ini nyatanya tidak sesuai dengan ekspektasi.

Ia menyinggung masalah hak komersial. Candra menilai SKEP terbaru ini tidak memberikan solusi untuk mengurangi beban finansial klub.

“Surat keputusan PSSI ini mengorbankan klub. Sudah berbulan-bulan klub menanggung beban finansial tanpa ada pemasukan karena liga tidak jalan. Sekarang masih harus menanggung beban sama," kata Candra Wahyudi seperti dalam pernyataan yang diterima KOMPAS.com.

“Di sisi lain, PSSI dan PT LIB dengan santainya menghentikan hak komersial klub dengan alasan liga tidak bisa jalan. Sangat tidak fair bagi klub,” imbuhnya.

Ia mengutarakan PSSI dan PT LIB ingkar dengan komitmennya sendiri terkait janji pencairan dana selama masa tunggu.

Nyatanya, pencairan tersebut tidak bisa dilakukan karena berbagai macam alasan.

Bahkan, hal tersebut sama sekali tidak disinggung dalam SKEP yang ditandatangani langsung oleh Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan tersebut.

Padahal, Persebaya Surabaya sempat memberikan apresiasi karena PSSI dan PT LIB mau berkomitmen.

“Janji Ketua Umum PSSI untuk memenuhi hak klub seperti yang disampaikan saat Extraordinary Meeting di Jogjakarta pada 13 Oktober juga tidak terbukti,“ kata mantan jurnalis tersebut.

“Ketum memerintahkan PT LIB untuk memenuhi hak klub, tetapi hal itu tidak dilakukan,” ujarnya.

https://bola.kompas.com/read/2020/11/18/16200088/surat-keputusan-terbaru-pssi-buat-manajer-persebaya-makin-gusar

Terkini Lainnya

Hasil Napoli Vs AS Roma 2-2: Drama Dua Penalti, Abraham Selamatkan I Giallorossi

Hasil Napoli Vs AS Roma 2-2: Drama Dua Penalti, Abraham Selamatkan I Giallorossi

Liga Italia
Hasil Nott Forest Vs Man City: Assist De Bruyne ke Haaland Berbuah Rekor, City Berjaya

Hasil Nott Forest Vs Man City: Assist De Bruyne ke Haaland Berbuah Rekor, City Berjaya

Liga Inggris
Reaksi Persib soal Jadwal Championship Series Liga 1 Menyesuaikan Timnas U23

Reaksi Persib soal Jadwal Championship Series Liga 1 Menyesuaikan Timnas U23

Liga Indonesia
3 Skenario Timnas U23 Indonesia Raih Tiket Olimpiade Paris 2024

3 Skenario Timnas U23 Indonesia Raih Tiket Olimpiade Paris 2024

Timnas Indonesia
Saat Pelatih Uzbekistan Tak Gentar Gemuruh Suporter Indonesia...

Saat Pelatih Uzbekistan Tak Gentar Gemuruh Suporter Indonesia...

Timnas Indonesia
Hasil Tottenham Vs Arsenal 2-3, Meriam London Sukses Raih Poin Penuh

Hasil Tottenham Vs Arsenal 2-3, Meriam London Sukses Raih Poin Penuh

Liga Inggris
Klasemen MotoGP 2024: Jorge Martin Teratas, Bagnaia Kedua

Klasemen MotoGP 2024: Jorge Martin Teratas, Bagnaia Kedua

Motogp
Syarat Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan Diperbolehkan

Syarat Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan Diperbolehkan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Timnas Indonesia
Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Motogp
Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Timnas Indonesia
Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Liga Italia
Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik 'Gila' Uzbekistan

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik "Gila" Uzbekistan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke