Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Prediksi Everton Vs Liverpool, Sejarah Baru Akan Tercipta

Duel Everton vs Liverpool itu bakal dihelat di Stadion Goodison Park, Sabtu (17/10/2020) malam WIB.

Everton selaku tim tuan rumah menatap laga ini dengan tren positif. Mereka berhasil menyapu bersih empat laga awal Premier League 2020-2021.

Dari keempat laga tersebut, Everton membukukan 12 gol dan kebobolan enam kali.

Sementara itu, Liverpool memiliki catatan yang berbanding terbaik.

The Reds, julukan Liverpool, baru saja menelan kekalahan telak 2-7 dari Aston Villa.

Kekalahan tersebut merusak tren positif Liverpool dalam tiga laga sebelumnya, ketika mereka berhasil memetik kemenangan beruntun.

Melihat hasil kedua tim dalam empat laga awal Premier League, Everton lebih diunggulkan menang ketimbang Liverpool.

Namun, dalam sebuah pertandingan sebak bola, faktor eks kerap menjadi penentu.

Tren positif, nama besar, kedalaman skuad, bahkan status juara bertahan pun tidak menjamin hasil akhir.

Terlebih lagi, laga antara Everton dan Liverpool ini merupakan derbi yang memiliki catatan unik.

Dalam tiga pertemuan terakhir, derbi Merseyside selalu berakhir 0-0 ketika digelar di Stadion Goodison Park.

Pada musim lalu, hasil kacamata itu terjadi saat Liverpool memiliki rara-rata 2,27 gol per laga.

Catatan serupa juga dicatatkan Liverpool pada musim 2018, ketika mereka memiliki rara-rata 2,28 gol per laga.

Adapun pada 2017, Liverpool bahkan mengantongi rara-rata 2,34 gol per laga sebelum bertamu ke markas Everton.

Artinya, kesuburan Liverpool tak berpengaruh dalam tiga musim terakhir kontra The Toffees, julukan Everton.

Melihat catatan tersebut, duel Everton vs Liverpool kali ini diprediksi kembali berakhir dengan skor kacamata alias 0-0.

Dengan demikian, rekor baru dalam sejarah kasta tertinggi Liga Inggris akan tercipta.

Derbi Merseyside di Goodison Park bakal menjadi laga pertama yang empat kali beruntun berakhir tanpa gol.

https://bola.kompas.com/read/2020/10/17/14100088/prediksi-everton-vs-liverpool-sejarah-baru-akan-tercipta

Terkini Lainnya

Alasan Staf STY Pilih Nyanyi Indonesia Raya Saat Lawan Korea Selatan

Alasan Staf STY Pilih Nyanyi Indonesia Raya Saat Lawan Korea Selatan

Timnas Indonesia
Pelatih Uzbekistan Amati Indonesia, Garuda Tahu Cara Ladeni Tim Besar

Pelatih Uzbekistan Amati Indonesia, Garuda Tahu Cara Ladeni Tim Besar

Timnas Indonesia
Ernando Bersinar di Timnas U23 Indonesia, Kekaguman dari Pelatih Persebaya

Ernando Bersinar di Timnas U23 Indonesia, Kekaguman dari Pelatih Persebaya

Timnas Indonesia
Siaran Langsung dan Live Streaming Thomas & Uber Cup 2024, Aksi Indonesia Dimulai

Siaran Langsung dan Live Streaming Thomas & Uber Cup 2024, Aksi Indonesia Dimulai

Badminton
Liverpool Dapatkan Pengganti Klopp, Arne Slot Sang 'Gila Kontrol'

Liverpool Dapatkan Pengganti Klopp, Arne Slot Sang "Gila Kontrol"

Liga Inggris
KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

Internasional
Timnas Indonesia 'Dikepung' Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia "Dikepung" Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas Indonesia
Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Liga Inggris
Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Sports
Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas Indonesia
Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Badminton
Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia
Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Internasional
Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke