Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kostas Tsimikas Pindah ke Liverpool karena Dorongan Sang Kakak

KOMPAS.com - Bek kiri anyar Liverpool, Kostas Tsimikas, mengungkap alasannya menerima tawaran The Reds.

Kostas Tsimikas memilih bergabung dengan juara Liga Inggris 2019-2020 karena ada dorongan dari sang kakak (saudara laki-lakinya).

Dorongan itulah yang membuat Tsimikas yakin menerima pinangan Liverpool.

"Kakak saya adalah penggemar Liverpool dan dia mendorong saya untuk pindah serta bermain di sini," kata Tsimikas yang dikutip dari laman resmi Liverpool.

"Saat kecil, saya mendukung Liverpool. Bagi semua keluarga saya dan saudara saya, hal ini menjadi momen yang sangat membahagiakan."

"Saya rasa sampai saat ini dia (kakak saya) tidak percaya saya berada di Liverpool."

"Sekarang, ketika dia melihat foto-foto itu, dia akan mengerti saya telah bergabung bersama Liverpool dan dia akan sangat senang," ujar Tsimikas.

Kostas Tsimikas baru saja diumumkan sebagai pemain baru Liverpool pada Senin (10/8/2020) malam waktu setempat.

Dilansir dari laman Transfermarkt, Liverpool diketahui mengeluarkan dana sebesar 13 juta euro atau setara dengan Rp 223 miliar untuk memboyong Tsimikas ke Anfield.

Tsimikas akan bersama The Reds hingga musim 2024-2025 berakhir, tepatnya 30 Juni 2025. Ia akan memakai nomor punggung 21.

Berita ini sudah tayang di BolaSport.com dengan judul: Ada Dorongan Sang Kakak di Balik Kepindahan Bek Kiri Anyar Liverpool.

https://bola.kompas.com/read/2020/08/11/21000088/kostas-tsimikas-pindah-ke-liverpool-karena-dorongan-sang-kakak

Terkini Lainnya

KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

Internasional
Timnas Indonesia 'Dikepung' Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia "Dikepung" Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas Indonesia
Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Liga Inggris
Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Sports
Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas Indonesia
Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Badminton
Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia
Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Internasional
Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Sports
Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Liga Spanyol
Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke