Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Line Up Newcastle Vs Liverpool, Takumi Minamino Starter

KOMPAS.com - Juara Liga Inggris, Liverpool, memainkan partai terakhir mereka musim ini dengan lawatan ke markas Newcastle United, Minggu (26/7/2020).

Liverpool masih bisa menorehkan rekor pada partai terakhir musim ini.

Kemenangan, ditambah dengan kegagalan Manchester City meraih poin penuh lawan Norwich, bisa melihat mereka mengangkat trofi Lgia Inggris dengan perbedaan poin terbesar sepanjang sejarah.

The Reds juga mengincar kemenangan ke-32 musim ini yang akan membawa pasukan Juergen Klopp ke rekor torehan 99 poin, melewati catatan 97 poin musim lalu.

LIVERPOOl (4-3-3): 1-Alisson; 76-Neco Williams, 4-Virgil van Dijk, 12-Joe Gomez, 26-Andrew Robertson; 7-James Milner, 5-Gini Wijnaldum, 8-Naby Keita; 15-Oxlade-Chamberlain, 18-Takumi Minamino, 27-Divock Origi.

Cadangan: 13-Adrian, 66-Trent Alexander-Arnold, 2-Fabinho, 23-Xherdan Shaqiri, 11-Mohamed Salah, 9-Roberto Firmino, 48-Curtis Jones, 66-Harvey Elliott, 10-Sadio Mane.

NEWCASTLE 3-5-2: 1-Martin Dubravka; 19-Javi Manquillo, 18-Federico Fernandes, 28-Danny Rose; 23-Valentino Lazaro, 42-Nabil Bentaleb, 8-Jonjo Shelvey, 24-Miguel Almiron, 11-Matt Ritchie; 10-Allan Saint-Maximin, 12-Dwight Gayle.

Cadangan: 26-Karl Darlow, 60-Jack Young, 49-Kelland Watts, 22-DeAndre Yedlin, 14-Isaac Hayden, 36-Sean Longstaff, 13-Yoshinori Muto, 9-Joelinton, 7-Andy Carroll.

https://bola.kompas.com/read/2020/07/26/21093828/line-up-newcastle-vs-liverpool-takumi-minamino-starter

Terkini Lainnya

Leverkusen Catat Sejarah, Alonso Bidik Treble dan Rekor Tanpa Kalah

Leverkusen Catat Sejarah, Alonso Bidik Treble dan Rekor Tanpa Kalah

Bundesliga
Bali United Akui Persib Main Lebih Bagus, Atmosfer Stadion Jadi Pembeda

Bali United Akui Persib Main Lebih Bagus, Atmosfer Stadion Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Hasil Inter Miami Vs DC United 1-0: Messi Buntu, Assist Busquets Jadi Penentu

Hasil Inter Miami Vs DC United 1-0: Messi Buntu, Assist Busquets Jadi Penentu

Liga Lain
Hasil Tinju Dunia: Oleksandr Usyk Kalahkan Tyson Fury, Jadi Juara Sejati Kelas Berat

Hasil Tinju Dunia: Oleksandr Usyk Kalahkan Tyson Fury, Jadi Juara Sejati Kelas Berat

Sports
De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

Liga Inggris
Leverkusen Juara Bundesliga Tanpa Kalah, Alonso Panjat Pagar, Hadiah Cincin Emas

Leverkusen Juara Bundesliga Tanpa Kalah, Alonso Panjat Pagar, Hadiah Cincin Emas

Bundesliga
Ungkapan Hati Bojan Hodak Bawa Persib ke Final, Putus Kutukan Bali United

Ungkapan Hati Bojan Hodak Bawa Persib ke Final, Putus Kutukan Bali United

Liga Indonesia
BERITA FOTO: Persib ke Final, Atmosfer Luar Biasa Si Jalak Harupat

BERITA FOTO: Persib ke Final, Atmosfer Luar Biasa Si Jalak Harupat

Liga Indonesia
Jadwal Final Thailand Open 2024: Ana/Tiwi Harapan Juara Indonesia

Jadwal Final Thailand Open 2024: Ana/Tiwi Harapan Juara Indonesia

Badminton
Thailand Open 2024, Rasa Syukur Febriana/Amalia Tembus Final Super 500 Pertama

Thailand Open 2024, Rasa Syukur Febriana/Amalia Tembus Final Super 500 Pertama

Badminton
Jadwal Liga Inggris dan Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Jadwal Liga Inggris dan Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Liga Inggris
Atalanta Lolos ke Liga Champions, De Ketelaere Minta Maaf ke AC Milan

Atalanta Lolos ke Liga Champions, De Ketelaere Minta Maaf ke AC Milan

Liga Italia
Hasil Torino Vs Milan: Bola Udara, Sengatan 17 Detik, Rossoneri Kalah

Hasil Torino Vs Milan: Bola Udara, Sengatan 17 Detik, Rossoneri Kalah

Liga Italia
Veddriq Leonardo Juara di Shanghai, Buka Kans Lolos Olimpiade Paris 2024

Veddriq Leonardo Juara di Shanghai, Buka Kans Lolos Olimpiade Paris 2024

Sports
Hasil Bundesliga, Bayer Leverkusen Torehkan Rekor Invincible

Hasil Bundesliga, Bayer Leverkusen Torehkan Rekor Invincible

Bundesliga
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke