Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Bawa Leeds United Promosi, Marcelo Bielsa Dijadikan Nama Jalan

KOMPAS.com - Nama pelatih Leeds United, Marcelo Bielsa, diabadikan sebagai nama sebuah jalan di Kota Leeds, Inggris.

Penghormatan tersebut diberikan kepada Marcelo Bielsa usai keberhasilannya membawa Leeds promosi ke Premier League, kasta tertinggi Liga Inggris.

Ruas jalan yang diberi nama Marcelo Bielsa adalah sebuah jalan yang menghubungkan pusat perbelanjaan Trinity Leeds ke Commercial Street.

Pelang nama Jalan Marcelo Bielsa sudah mulai dipasang pekan ini.

Dikutip dari Independent, inisiatif untuk mengabadikan nama Marcelo Bielsa sebagai nama jalan berasal dari pengelola pusat perbelanjaan Trinity Leeds sendiri.

Trinity Leeds juga untuk sementara mengubah namanya menjadi Trinity Leeds United selama akhir Juli.

David Maddison, Direktur Pusat Trinity Leeds United, mengatakan keberhasilan klub kebanggaan kota tersebut kembali ke Premier League adalah momen fantastis yang wajib untuk dirayakan.

“Betapa cepatnya seorang pelatih memutar balik nasib tim ini dan cara dia melakukannya (the Bielsa way), maka sudah selayaknya dia mendapatkan semua pujian dan kami benar-benar senang bisa mengubah nama jalan ini menjadi 'Marcelo Bielsa Way'," kata Maddison.

“Pergantian nama jalan ini juga bertujuan agar para penggemar dan pengunjung dari Argentina selalu ingat akan pencapaian luar biasa ini."

"Kami bangga menjadi bagian dari komunitas Leeds United dan kami berharap setiap pemain, manajer dan para penggemar bisa meraih sukses pada musim berikutnya," pungkas Maddison.

Pada tahun pertama, Bielsa berhasil membawa Leeds menembus babak play off.

Namun, Leeds kalah bersaingan dengan Derby Country dan Aston Villa.

Bielsa akhirnya mampu membawa Leeds promosi kembali ke Premier League setelah 16 tahun berkutat di Divisi Championship.

https://bola.kompas.com/read/2020/07/23/21200028/bawa-leeds-united-promosi-marcelo-bielsa-dijadikan-nama-jalan

Terkini Lainnya

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke