Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Bima Sakti Sudah Kantongi Komposisi Terbaik Timnas U16 Indonesia

Timnas U16 Indonesia sudah hampir menyelesaikan pemusatan latihan yang dilakukan di Stadion Patriot Chandrabraga, Bekasi

Selama pemusatan latihan, Bima Sakti menyebut bahwa tim yang bakal dia bawa sudah tidak perlu ada bongkar pasang pemain lagi.

Menurut dia, timnas U16 Indonesia saat ini sudah terbentuk dengan baik sesuai dengan keinginannya.

"Tim ini sudah jadi. Sebagian besar pemain sudah mulai latihan sejak Mei 2019," ucap Bima seperti Bolasport kutip dari Antara.

"Jadi, kami pun harus lebih selektif ketika memutuskan untuk memasukkan pemain baru," ujar Bima.

Juru taktik berusia 44 tahun itu juga menjelaskan bahwa tim pelatih telah melakukan penyaringan ketat terhadap setiap pemain baru yang datang.

Tim pelatih juga tidak memanggil semua pemain yang direkomendasikan, di antaranya dari pelatih-pelatih tingkat daerah, untuk mengikuti pemusatan latihan.

"Kalau memang pemain itu bagus, misalnya Krisna, kami akan mendatangkannya," kata Bima merujuk pada Krisna Sulistia, pencetak gol terbanyak Piala Soeratin U15 2019, yang bergabung dengan skuad timnas U-16 sejak Maret 2020.

"Namun, pemain-pemain baru mesti mampu beradaptasi di tim," katanya.

Lebih lanjut, Bima menjelaskan bahwa timnya akan terus melakukan pemusatan latihan secara rutin.

Rencananya, setelah menyelesaikan pemusatan latihan tahap pertama pada 29 Juli nanti, tim Garuda Asia akan kembali berkumpul pada awal Agustus.

"Jadi, kami libur seminggu, setelah itu TC lagi mulai 9 Agustus 2020," kata Bima.

Pada gelaran Piala Asia U16 2020, setiap tim hanya boleh mendaftarkan 23 pemain.

Indonesia sendiri tergabung dalam Grup D bersama dengan Arab Saudi, China, dan Jepang yang menjadi juara bertahan. (Hugo Hardianto Wijaya)

https://bola.kompas.com/read/2020/07/19/19000018/bima-sakti-sudah-kantongi-komposisi-terbaik-timnas-u16-indonesia

Terkini Lainnya

Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

Badminton
Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Liga Inggris
Hasil Arsenal Vs  Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Hasil Arsenal Vs Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Liga Inggris
Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Badminton
Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Badminton
Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Liga Indonesia
Piala Thomas 2024: Kunci Anthony Ginting Tumbangkan Penakluk Axelsen

Piala Thomas 2024: Kunci Anthony Ginting Tumbangkan Penakluk Axelsen

Badminton
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Timnas Indonesia
Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan  Indonesia atas Taiwan 1-0

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan Indonesia atas Taiwan 1-0

Liga Indonesia
Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke