Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Liga Inggris, Konsekuensi "Water Break" di Tengah Pandemi

LONDON, KOMPAS.com - Kelanjutan kembali Liga Inggris mulai Rabu (17/6/2020), memunculkan kebiasaan baru yang sebelumnya tak ada pada perhelatan-perhelatan laga.

Inggris mengadaptasi pergantian pemain sebanyak lima kali bagi setiap klub pada tiap pertandingan.

Akibatnya, terjadi penghentian pertandingan lebih banyak dari lazimnya.

Sementara itu, penghentian yang lebih banyak memang membawa konsekuensi bahwa "water break" alias penghentian sementara agar pemain bisa minum juga menjadi lebih sering.

Anti-rasialisme

Nyatanya, kemudian, hal paling sering dilakukan dalam Liga Inggris saat ini adalah penghormatan berlutut satu kaki.

Penghormatan berlutut satu kaki erat kaitannya dengan kampanye anti-rasiaisme di di Liga Inggis.

Hal itu memang berhubungan dengan tewasnya warga kulit hitam George Flyod yang dibunuh polisi kulit putih di AS beberapa waktu lalu.

Penghormatan berlutut satu kaki ini bahkan dilakukan tak hanya oleh pemain.

"Tim pelatih, staf, dan wasit melakukan hal itu, telebih saat laga Aston Villa melawan Sheffield United," kata media itu.

Kemudian, pada bagian jersey klub, ada tambahan tulisan "Black Lives Matter" sebagai penghormatan.

Namun begitu, aksi itu seakan mendapatkan penentangan saat laga Manchester United melawan Burnley.

Di atas stadion, melintas pesawat terbang yang membawa spanduk dengan deretan tulisan "White Lives Matter".

https://bola.kompas.com/read/2020/06/24/21135638/liga-inggris-konsekuensi-water-break-di-tengah-pandemi

Terkini Lainnya

Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Liga Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Liga Italia
Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Liga Italia
Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Liga Italia
Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Liga Inggris
Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Sports
Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Badminton
Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Liga Inggris
Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Badminton
Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Badminton
Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Badminton
Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Badminton
Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke