Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Pesepak Bola Muda Meksiko Tewas Ditembak Polisi, Rekan Setim Beri Penghormatan

KOMPAS.com - Awan mendung menyelimuti dunia persepakbolaan Meksiko.

Pada Kamis (11/6/2020), pesepak bola muda asal Negeri Sombrero, Alexander Martinez, tewas setelah ditembak polisi lokal.

Martinez (16) ditembak dalam perjalanan pulang seusai membeli minuman ringan untuk merayakan ulang tahun temannya, demikian laporan dari ESPN.

Sebelum mendiang dimakamkan, para rekan setimnya di Academics de la Universidad del Golfo, memberikan penghormatan terakhir kepada Martinez.

Sebuah peti mati kayu untuk pemakaman Martinez diletakkan di atas tanah, di depan gawang, dan dimiringkan.

Para rekan setim Martinez kemudian sengaja membenturkan bola ke peti mati tersebut.

Hal ini agar bola yang masuk ke gawang berkat peti mati itu.

Martinez lahir di Carolina Utara, Amerika Serikat, tetapi tumbuh besar di Meksiko.

Ia bermain untuk tim divisi bawah di Academics de la Universidad del Golfo de Mexico di Orizaba, Veracruz.

Martinez mendapatkan beasiswa dari universitas tersebut, menurut laporan dari ibunya.

Kini, motif pembunuhan Martinez sedang diselidiki.

Martinez tidak sendiri saat itu, ia bersama delapan teman lainnya. Adapun delapan teman Martinez kini sedang dirawat di rumah sakit.

"Ada penembakan langsung terhadap sembilan anak muda yang menggunakan sepeda motor, dan ketika Martinez berada di depan, dia ditembak dan meninggal di tempat," kata pengacara negara bagian Oaxaca, Ruben Vasconcelos.

Kedutaan Besar Amerika Serikat di Meksiko merilis pernyataan pada hari Kamis yang mengindikasikan pihaknya memantau situasi dan siap untuk menawarkan bantuan konsultasi jika diperlukan.

https://bola.kompas.com/read/2020/06/14/15324318/pesepak-bola-muda-meksiko-tewas-ditembak-polisi-rekan-setim-beri-penghormatan

Terkini Lainnya

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Liga Italia
Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke