Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Ambisi Mantan Striker Liverpool Angkat Prestasi Klub Australia

LONDON, KOMPAS.com - Mantan striker Liverpool, Robbie Fowler masih punya ambisi bagi klub asuhannya, Brisbane Roar.

Lantaran itulah, Fowler, kelahiran 9 April 1975, bersikeras kembali lagi ke Australia.

"Ini perjudian besar sebenarnya," kata mantan penggawa timnas Inggris ini.

Fowler kali pertama menginjakkan kaki di Australia pada 2009.

Kala itu, dia bermain untuk klub semiprofesional North Queensland Fury hingga 2010.

Setahun kemudian, pemilik nama komplet Robert Bernard Fowler, menjadi penggawa Perth Glory, salah satu klub peserta Liga Australia sampai dengan 2012.

Perjalanan karier mengantarkan Fowler ke Thailand.

Sepanjang 2011-2012, ia menjadi pemain sekaligus pelatih klub Liga Thailand, Muangthong United.

Musim lalu, saat menjadi manajer Brisbane Roar, Fowler membawa klub itu di posisi kedua klasemen akhir Liga Australia.

Sementara, pada musim 2019-2020 yang terhenti sementara pada Maret 2020 lantaran pandemi corona, di bawah asuhan Fowler, Brisbane Roar ada di posisi empat klasemen sementara.

"Kami masih punya sisa enam laga di musim regular dan babak playoff," ujarnya.

Saat ini, Brisbane Roar mengumpulkan 35 poin di bawah Wellington (posisi ketiga-36 poin), Melbourne City (posisi kedua - 40 poin), dan Sydney (posisi pertama - 48 poin).

Sementara, Fowler mengatakan pula bahwa target realistisnya adalah menempatkan Brisbane Roar di posisi ketiga klasemen akhir Liga Australia musim ini.

https://bola.kompas.com/read/2020/05/18/18242698/ambisi-mantan-striker-liverpool-angkat-prestasi-klub-australia

Terkini Lainnya

STY Jelaskan Alasan Pemanggilan Malik Risaldi ke Timnas Indonesia

STY Jelaskan Alasan Pemanggilan Malik Risaldi ke Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Perubahan Besar Timnas Indonesia Usai Cetak Sejarah di Piala Asia U23

Perubahan Besar Timnas Indonesia Usai Cetak Sejarah di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Rekap Final Singapore Open 2024: Fajar/Rian Runner-up dan Tanpa Gelar, Kemunduran dari Dua Turnamen Sebelum Ini

Rekap Final Singapore Open 2024: Fajar/Rian Runner-up dan Tanpa Gelar, Kemunduran dari Dua Turnamen Sebelum Ini

Badminton
STY Ungkap Alasan Mengacak Nomor Punggung Timnas Indonesia

STY Ungkap Alasan Mengacak Nomor Punggung Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Kata STY dan Marselino Soal Kurangnya 'Chemistry' Timnas Indonesia Saat Menghadapi Tanzania

Kata STY dan Marselino Soal Kurangnya "Chemistry" Timnas Indonesia Saat Menghadapi Tanzania

Timnas Indonesia
Hasil MotoGP Italia 2024, Bagnaia Sang Pebalap Tuan Rumah Berjaya!

Hasil MotoGP Italia 2024, Bagnaia Sang Pebalap Tuan Rumah Berjaya!

Motogp
Jadwal Timnas Indonesia Setelah Melawan Tanzania

Jadwal Timnas Indonesia Setelah Melawan Tanzania

Timnas Indonesia
Hasil Singapore Open 2024, Fajar/Rian Runner-up Usai Kalah dari Wakil China

Hasil Singapore Open 2024, Fajar/Rian Runner-up Usai Kalah dari Wakil China

Badminton
Tantangan Jose Mourinho di Fenerbahce dan Liga Turkiye

Tantangan Jose Mourinho di Fenerbahce dan Liga Turkiye

Liga Lain
Nasib Madura United, Kandang 3 Kali Jadi Arena Pesta Juara Indonesia

Nasib Madura United, Kandang 3 Kali Jadi Arena Pesta Juara Indonesia

Liga Indonesia
Berita Transfer: Real Madrid Disebut Bakal Perkenalkan Mbappe pada Senin

Berita Transfer: Real Madrid Disebut Bakal Perkenalkan Mbappe pada Senin

Liga Spanyol
Hasil Indonesia Vs Tanzania 0-0, Mistar Lawan Tahan Skuad Garuda

Hasil Indonesia Vs Tanzania 0-0, Mistar Lawan Tahan Skuad Garuda

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Tanzania: Kiper Lawan Terkapar, Respek dari Fan Garuda

Indonesia Vs Tanzania: Kiper Lawan Terkapar, Respek dari Fan Garuda

Timnas Indonesia
Live Timnas Indonesia Vs Tanzania: Tembakan Egy Menerpa Mistar

Live Timnas Indonesia Vs Tanzania: Tembakan Egy Menerpa Mistar

Liga Indonesia
Live Indonesia Vs Tanzania: Adi Satryo Beraksi, Gawang Garuda Aman

Live Indonesia Vs Tanzania: Adi Satryo Beraksi, Gawang Garuda Aman

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke