Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Tim Pelatih Arema FC Kembali Jalankan Latihan Online

Meskipun tidak menggelar latihan online, pelatih mengistruksikan semua pemain untuk menjaga kondisi tubuh masing-masing.

Kini, setelah sempat dinonaktifkan, Arema FC kembali menggelar latihan online seperti sebelumnya.

Secara keseluruhan, latihan online ini tidak jauh berbeda daripada sebelumnya. Namun, ada sedikit perubahan dari segi jadwal.

Jika sebelumnya latihan secara online dilakukan setiap hari kecuali hari Minggu libur, kini tim pelatih hanya melakukannya tiga kali dalam seminggu.

"Ini inisiatif dari tim pelatih agar kondisi pemain tidak turun drastis. Kami lakukan seminggu tiga kali, yakni hari Senin, Kamis, Sabtu," kata asisten pelatih Arema FC, Charis Yulianto.

Arema FC sendiri rencananya akan kembali berkumpul pada awal Juni mendatang. Namun, meskipun demikian, pelatih dan pemain tetap punya tanggung jawab terhadap tim.

Tim pelatih merasa roda kegiatan tim mulai digerakkan kembali agar tidak berhenti total.

Latihan ini juga menjadi media tim pelatih untuk melakukan pemantauan kondisi pemain setelah satu bulan tanpa kompetisi Liga 1 2020.

"Pada intinya ini baik untuk semuanya dan kami masih punya tanggung jawab terhadap tim ini, meskipun keadaan libur seperti sekarang ini," ucap mantan pemain Arema itu.

Charis Yulianto mengatakan, latihan online jilid 2 ini mendapatkan sambutan yang baik dari anggota tim lain. Pemain terlihat antusias menjalankan program-program yang diberikan oleh tim pelatih.

Di sisi lain, untuk awal ini, Charis Yulianto mengatakan, tim pelatih lebih banyak mengulang materi latihan online yang lalu. 

"Materi tetap tidak jauh berbeda seperti awal-awal kemarin. Maintanance otot, strenght, power, speed, dan physical condition," katanya.

https://bola.kompas.com/read/2020/04/16/20400008/tim-pelatih-arema-fc-kembali-jalankan-latihan-online

Terkini Lainnya

DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

Sports
Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Liga Indonesia
Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Liga Indonesia
Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Liga Indonesia
Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Timnas Indonesia
5 Momen 'Buzzer Beater' Historis di Playoff NBA

5 Momen "Buzzer Beater" Historis di Playoff NBA

Sports
Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih 'Panas' dari Sang Gajah...

Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih "Panas" dari Sang Gajah...

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Liga Indonesia
PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

Liga Champions
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke