Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Arsenal Vs Leeds United, Bielsa Akui Menghadapi Tantangan Besar dalam Piala FA

Marcelo Bielsa mengatakan hal tersebut pada konferensi pers sebelum berangkat ke London.

Duel antara Arsenal vs Leeds United ini akan diselenggarakan di Stadion Emirates, London, Inggris, Senin (6/1/2020) atau Selasa dini hari WIB.

The Whites, julukan Leeds United, yang meraih hasil lumayan bagus pada tiga pertandingan terakhir, siap menghadapi Arsenal.

"Tentu saja itu merupakan tantangan besar bagi kami," kata Bielsa.

"Ketika orang berpikir bahwa kami adalah favorit dalam satu pertandingan, kami tiak mempertimbangkan hal-hal seperti itu, tidak juga dengan sebaliknya."

"Kami akan mencoba melakukan yang terbaik pada hari Senin."

Pelatih berusia 64 tahun itu juga mengonfirmasi bahwa Robbie Gotts dan Illan Meslier akan menjalani debutnya di Emirates.

"Meslier memiliki kualitas yang memungkinkan dia untuk bertanggung jawab dalam pertandingan besar seperti ini," lanjutnya.

"Gotts adalah pemain yang pantas bermain dan dia berada dalam momen terbaiknya dalam proses kami."

https://bola.kompas.com/read/2020/01/06/05160008/arsenal-vs-leeds-united-bielsa-akui-menghadapi-tantangan-besar-dalam-piala-fa

Terkini Lainnya

Madura United Target Empat Besar Liga 1, Kini Mendamba Juara

Madura United Target Empat Besar Liga 1, Kini Mendamba Juara

Liga Indonesia
Arsenal Sudah Coba Semua, Catat Rekor Bersejarah, Tetap Gagal Juara

Arsenal Sudah Coba Semua, Catat Rekor Bersejarah, Tetap Gagal Juara

Liga Inggris
Jurus Madura United Tembus Final Championship Series Liga 1

Jurus Madura United Tembus Final Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Man City Juara Liga Inggris, Guardiola Isyaratkan Perpisahan

Man City Juara Liga Inggris, Guardiola Isyaratkan Perpisahan

Liga Inggris
PSSI Tunjuk Eks Bupati Tangerang sebagai Manajer Timnas U17 dan U20 Indonesia

PSSI Tunjuk Eks Bupati Tangerang sebagai Manajer Timnas U17 dan U20 Indonesia

Timnas Indonesia
Man City Juara, Saat Kata-kata Klopp Picu Air Mata Guardiola...

Man City Juara, Saat Kata-kata Klopp Picu Air Mata Guardiola...

Liga Inggris
Jadwal Final Championship Series Liga 1, Persib Vs Madura United

Jadwal Final Championship Series Liga 1, Persib Vs Madura United

Liga Indonesia
Akhir Kisah Klopp di Liverpool, The Normal One Sang Penggebah Keraguan

Akhir Kisah Klopp di Liverpool, The Normal One Sang Penggebah Keraguan

Liga Inggris
Man City Juara Premier League, Kehebatan Guardiola Si Mesin Trofi

Man City Juara Premier League, Kehebatan Guardiola Si Mesin Trofi

Liga Inggris
Top Skor Liga Inggris: Haaland Raih Sepatu Emas, Ikuti Jejak Henry dan RVP

Top Skor Liga Inggris: Haaland Raih Sepatu Emas, Ikuti Jejak Henry dan RVP

Liga Inggris
Hasil Liga Inggris: Man City Juara, Klopp Pamit, Rekor Buruk MU

Hasil Liga Inggris: Man City Juara, Klopp Pamit, Rekor Buruk MU

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Genoa: Lukaku Cetak Gol, 10 Pemain Serigala Menang

Hasil Roma Vs Genoa: Lukaku Cetak Gol, 10 Pemain Serigala Menang

Liga Italia
Hasil Liga Spanyol: Sensasi Sorloth Tahan Madrid, Barca Libas Rayo 3-0

Hasil Liga Spanyol: Sensasi Sorloth Tahan Madrid, Barca Libas Rayo 3-0

Liga Spanyol
Hasil dan Klasemen Akhir Liga Inggris, Man City Juara Musim 2023-2024

Hasil dan Klasemen Akhir Liga Inggris, Man City Juara Musim 2023-2024

Liga Inggris
Hasil Inter Vs Lazio, Gelandang Jepang Cetak Gol, Nerazzurri Tertahan

Hasil Inter Vs Lazio, Gelandang Jepang Cetak Gol, Nerazzurri Tertahan

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke