Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

5 Fakta Laga Aston Villa Vs Liverpool, The Reds Turunkan Skuad Termuda

KOMPAS.com - Terdapat lima fakta menarik setelah laga perempat final Piala Liga Inggris antara Aston Villa vs Liverpool.

Laga Aston Villa vs Liverpool menjadi pembuka babak perempat final Piala Liga Inggris musim ini.

Duel Aston Villa vs Liverpool itu dihelat di Villa Park, Selasa (17/12/2019) atau Rabu dini hari WIB.

Pada laga tersebut, The Reds - julukan Liverpool - dipaksa menyerah 0-5 dari Aston Villa.

Lima gol tuan rumah yang dicetak oleh Conor Hourihane (14'), Morgan Boyes (17' -bd), Jonathan Kodjia (37', 45'), dan Wesley Moraes (90+2') memupuskan harapan Liverpool untuk meraih trofi Piala Liga Inggris musim ini.

Sementara itu, dengan kemenangan ini, Aston Villa berhak meraih satu tiket babak semifinal Piala Liga Inggris.

Selepas laga tersebut, terdapat beberapa fakta menarik yang tersaji, termasuk Liverpool menurunkan skuad termuda di ajang tersebut.

Dilansir dari OptaJoe, berikut lima fakta menarik setelah laga Aston Villa vs Liverpool:

1. Liverpool, pada laga ini tidak diperkuat oleh tim utama mereka yang akan melakoni laga di ajang Piala Dunia Antarklub 2019.

Mereka menurunkan seluruh pemain muda dalam laga tersebut.

Alhasil, skuad Liverpool tercatat menjadi yang termuda dalam sejarah Piala Liga Inggris, yakni dengan rata-rata usia 19 tahun 182 hari.

Aston Villa menjadi tim pertama yang mengalahkan mereka sejak Napoli pada September lalu di ajang Liga Champions.

3. Liverpool menelan kekalahan dengan margin terbesar di seluruh kompetisi ejak September 2017.

Saat itu, mereka takluk dari Manchester City dengan skor 5-0.

4. Aston Villa lolos ke semifinal Piala Liga Inggris untuk pertama kali sejak 2012-2013.

Adapun Liverpool tersingkir di babak perempat final untuk kali pertama sejak 2007-2008.

5. Ini merupakan kemenangan laga kandang kedua Aston Villa atas Liverpool di seluruh kompetisi, sekaligus memutus rentetan enam kekalahan dari Si Merah di kandang.

https://bola.kompas.com/read/2019/12/18/07200058/5-fakta-laga-aston-villa-vs-liverpool-the-reds-turunkan-skuad-termuda

Terkini Lainnya

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Timnas Indonesia
Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Timnas Indonesia
Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Motivasi 'Tolak Kalah' dari Bobotoh

Persib Tatap Championship Series, Motivasi "Tolak Kalah" dari Bobotoh

Liga Indonesia
Jadwal Liga Inggris: Man United Vs Arsenal Akhir Pekan Ini

Jadwal Liga Inggris: Man United Vs Arsenal Akhir Pekan Ini

Liga Inggris
Laga Championship Series Bali United Vs Persib Resmi Pindah Arena

Laga Championship Series Bali United Vs Persib Resmi Pindah Arena

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Minta Maaf Usai Warganet Lakukan Aksi Rasis ke Guinea

Timnas Indonesia Minta Maaf Usai Warganet Lakukan Aksi Rasis ke Guinea

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke