Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Drawing Liga Champions Dortmund Vs PSG, Kesempatan Tuchel Jumpa Mantan

KOMPAS.com - Hasil drawing Liga Champions 2019-2020 mempertemukan drama nostalgia. Tepatnya duel Borussia Dortmund vs Paris Saint-Germain (PSG).

Pertemuan Dortmund vs PSG tersebut diumumkan setelah UEFA melakukan undian babak 16 besar Liga Champions di Kota Nyon, Swiss, pada Senin (16/12/2019).

Seperti diketahui, pelatih Paris Saint-Germain saat ini, Thomas Tuchel, merupakan eks juru arsitek klub asal Jerman, Borussia Dortmund.

Berdasarkan Transfermarkt, pelatih asal Jerman itu pernah berkiprah untuk Borussia Dortmund selama dua musim, yakni sejak 2015 hingga 2017.

Total, 107 pertandingan sudah dia lakoni bersama Dortmund di semua kompetisi.

Dengan jumlah tersebut, Thomas Tuchel juga mencatatkan 2,12 poin per gim mengalahkan pelatih Dortmund sebelumnya, Juergen Klopp, yang hanya menorehkan 1,9 poin per gim.

Bersama Dortmund, dia mempersembahkan satu trofi Piala Jerman pada musim 2016-2017.

Awal Juli 2018, Thomas Tuchel dipercaya untuk menukangi PSG menggantikan Unai Emery.

Sejauh ini, tiga trofi sudah dia berikan untuk klub asal ibu kota Perancis itu, di antaranya satu trofi Liga Perancis dan dua trofi Piala Super Perancis.

Nilai rata-rata poin per gim selama 79 laga di PSG juga lebih baik dibanding klub sebelumnya, Dortmund.

Thomas Tuchel mencatatkan 2,37 poin per gim selama melatih Neymar Junior dkk.

Pertemuan ini juga menjadi kali pertama Thomas Tuchel berhadapan dengan mantan klub yang pernah dia tangani, Borussia Dortmund.

"Sebuah pertarungan hebat untuk para pemain dan penggemar kedua tim. Tujuan kami adalah lolos ke babak berikutnya!" yakin Marco Reus, kapten Dortmund.

https://bola.kompas.com/read/2019/12/16/20000078/drawing-liga-champions-dortmund-vs-psg-kesempatan-tuchel-jumpa-mantan

Terkini Lainnya

Final Championship Series Liga 1, 'Cocoklogi' Persib Juara 1994, 2014, Dejavu 2024?

Final Championship Series Liga 1, "Cocoklogi" Persib Juara 1994, 2014, Dejavu 2024?

Liga Indonesia
Hasil Malaysia Masters 2024: Putri KW dan Rehan/Lisa ke Perempat Final

Hasil Malaysia Masters 2024: Putri KW dan Rehan/Lisa ke Perempat Final

Badminton
Bek Selangor FC Jadi Korban Perampokan, Kehilangan Motor hingga Paspor

Bek Selangor FC Jadi Korban Perampokan, Kehilangan Motor hingga Paspor

Internasional
Kieran McKenna Tertarik ke Chelsea, Siap Gantikan Pochettino

Kieran McKenna Tertarik ke Chelsea, Siap Gantikan Pochettino

Liga Inggris
Lookman Bawa Atalanta Juara, Ada Peran Gasperini dan Keluarga

Lookman Bawa Atalanta Juara, Ada Peran Gasperini dan Keluarga

Internasional
Maarten Paes 'Tak Terkalahkan', 8 Penyelamatan bagi FC Dallas

Maarten Paes "Tak Terkalahkan", 8 Penyelamatan bagi FC Dallas

Liga Lain
Jadwal Final Championship Series Persib Vs Madura United Akhir Pekan Ini

Jadwal Final Championship Series Persib Vs Madura United Akhir Pekan Ini

Liga Indonesia
Jadwal Malaysia Masters 2024, 7 Wakil Indonesia Tanding di 16 Besar

Jadwal Malaysia Masters 2024, 7 Wakil Indonesia Tanding di 16 Besar

Badminton
Atalanta Juara Liga Europa, Parma Kenang Memori 25 Tahun Silam

Atalanta Juara Liga Europa, Parma Kenang Memori 25 Tahun Silam

Liga Lain
Atalanta Juara Liga Europa, Gasperini Sanjung Para Pemain La Dea

Atalanta Juara Liga Europa, Gasperini Sanjung Para Pemain La Dea

Liga Lain
Kata Xabi Alonso Setelah Leverkusen Terkapar di Final Liga Europa

Kata Xabi Alonso Setelah Leverkusen Terkapar di Final Liga Europa

Liga Lain
FIFA Dorong Uji Coba Aturan Offside Baru, Perubahan Terbesar dalam 30 Tahun

FIFA Dorong Uji Coba Aturan Offside Baru, Perubahan Terbesar dalam 30 Tahun

Internasional
5 Fakta Atalanta Vs Leverkusen: Sejarah La Dea, Rusaknya Rekor Xabi Alonso

5 Fakta Atalanta Vs Leverkusen: Sejarah La Dea, Rusaknya Rekor Xabi Alonso

Liga Lain
Hattrick di Final Liga Europa, Ademola Lookman Cetak Sejarah

Hattrick di Final Liga Europa, Ademola Lookman Cetak Sejarah

Liga Lain
Hasil Atalanta Vs Bayer Leverkusen 3-0, La Dea Juara Liga Europa!

Hasil Atalanta Vs Bayer Leverkusen 3-0, La Dea Juara Liga Europa!

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke