Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Timnas U23 Indonesia Vs Myanmar, Osvaldo Haay Jadi Ancaman Besar

Laga timnas U23 Indonesia vs Myanmar akan berlangsung di Stadion Rizal Memorial, Manila, Sabtu (7/12/2019).

Jelang digelarnya pertandingan tersebut, Popov memberikan pujian bagi Garuda Muda lantaran kedalaman skuad yang dimiliki sehingga mereka tampil cukup apik pada SEA Games 2019 kali ini.

Ketika ditanya soal kekuatan yang dimiliki oleh timnas U23 Indonesia, Popov menyebut Garuda Muda memiliki lini tengah dan lini serang yang cukup kuat.

"Indonesia punya lini tengah yang sangat kuat terutama dari sisi sayap dengan dua winger mereka," kata Popov seperti dikutip dari Zing.Vn.

Lebih lanjut, Popov memaparkan satu sosok yang bakal menjadi ancaman besar bagi Myanmar demi meraih tiket final nantinya.

Satu sosok yang mendapat perhatian khusus dari Velizar Popov adalah Osvaldo Haay.

Osvaldo Haay memang terus menunjukkan performa apik sepanjang turnamen SEA Games 2019 ini.

Dalam lima pertandingan di babak penyisihan grup, Osvaldo berhasil mencetak 7 gol.

Torehan tersebut membuat pemain Persebaya Surabaya itu untuk sementara memimpin daftar top scorer ajang SEA Games 2019.

Melihat hal itu, Velizar Popov memastikan bahwa ia tak akan membiarkan Osvaldo mencetak gol ke gawang anak asuhnya.

Ia bahkan secara gamblang menyebutkan bakal melakukan segala cara untuk dapat menghentikan Osvaldo.

"Sepak bola adalah kombinasi dari permainan kolektif, kami akan melakukan segalanya untuk menghentikan Osvaldo mencetak gol," ujarnya.

Mereka berhasil mengumpulkan 10 poin hasil dari tiga kali menang dan satu kali imbang. (Bagaskara Setyana Adhie Perkasa)

https://bola.kompas.com/read/2019/12/07/12150028/timnas-u23-indonesia-vs-myanmar-osvaldo-haay-jadi-ancaman-besar

Terkini Lainnya

Montreal Vs Inter Miami 2-3, Messi Dibuat Kesal Regulasi Baru MLS

Montreal Vs Inter Miami 2-3, Messi Dibuat Kesal Regulasi Baru MLS

Liga Lain
Borneo FC Bidik Championship Series Liga 1 untuk Kawinkan Gelar

Borneo FC Bidik Championship Series Liga 1 untuk Kawinkan Gelar

Liga Indonesia
VAR Siap di Championship Series, Apresiasi demi Fair Play

VAR Siap di Championship Series, Apresiasi demi Fair Play

Liga Indonesia
Bekal di Thomas-Uber, Indonesia Siap Tempur Hadapi Thailand Open 2024

Bekal di Thomas-Uber, Indonesia Siap Tempur Hadapi Thailand Open 2024

Badminton
PSSI Akan Segera Bertemu Shin Tae-yong untuk Bahas Kontrak

PSSI Akan Segera Bertemu Shin Tae-yong untuk Bahas Kontrak

Timnas Indonesia
Alasan Skuad AC Milan Gunakan Jersey Nama Ibu Kala Libas Cagliari

Alasan Skuad AC Milan Gunakan Jersey Nama Ibu Kala Libas Cagliari

Liga Italia
Alasan Ten Hag Yakin Akan Bertahan di Manchester United

Alasan Ten Hag Yakin Akan Bertahan di Manchester United

Liga Inggris
Menilik Statistik Perjuangan Timnas U23 Indonesia di Piala Asia-Playoff Olimpiade

Menilik Statistik Perjuangan Timnas U23 Indonesia di Piala Asia-Playoff Olimpiade

Timnas Indonesia
Exco PSSI Ungkap Reaksi Ernando Ari soal Marteen Paes

Exco PSSI Ungkap Reaksi Ernando Ari soal Marteen Paes

Timnas Indonesia
Championship Series: Hindari Sanksi Komdis, Persib Imbau Bobotoh

Championship Series: Hindari Sanksi Komdis, Persib Imbau Bobotoh

Liga Indonesia
Timnas U17 Putri Indonesia Jalani Hal Penting dan Dasar Jelang Vs Korea Utara

Timnas U17 Putri Indonesia Jalani Hal Penting dan Dasar Jelang Vs Korea Utara

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Ten Hag Tak Menyesal Sedetik Pun Latih MU

Man United Vs Arsenal, Ten Hag Tak Menyesal Sedetik Pun Latih MU

Liga Inggris
Opsi Persib Perpanjang Kontrak Pelatih Bojan Hodak, Durasi Panjang…

Opsi Persib Perpanjang Kontrak Pelatih Bojan Hodak, Durasi Panjang…

Liga Indonesia
Al Hilal Juara Liga Arab Saudi, Tak Terkalahkan, Sisihkan Al Nassr-Ronaldo

Al Hilal Juara Liga Arab Saudi, Tak Terkalahkan, Sisihkan Al Nassr-Ronaldo

Liga Lain
Perundungan Siber Suporter Sepak Bola Indonesia dan Peran Penting PSSI

Perundungan Siber Suporter Sepak Bola Indonesia dan Peran Penting PSSI

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke