Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Wonderkid Barcelona Tidak Masuk dalam Skuad Timnas U-17 Spanyol

KOMPAS.com - Wonderkid Barcelona, Ansu fati, dipastikan tidak masuk dalam skuad timnas U-17 Spanyol yang akan tampil di ajang Piala Dunia kelompok umur mulai akhir bulan ini.

Piala Dunia U-17 2019 akan digelar di Brasil mulai 26 Oktober-17 November 2019.

Timnas U-17 Spanyol telah merilis 21 pemain yang akan mengikuti ajang kelompok umur tersebut.

Namun, dari 21 pemain tersebut, tidak ada nama wonderkid Barcelona, Ansu Fati.

Lebih lanjut, Fernandez menilai bahwa Fati sudah layak membela tim yang lebih senior.

"Kami menganggap dia dalam posisi yang lebih baik untuk bermain dengan kategori yang lebih tua, maka dari itu kami tidak memanggilnya ke dalam skuad timnas U-17 Spanyol," ujarnya.

"Kami ingin melihat Fati memakai jersey timnas Spanyol senior sesegera mungkin," Fernandez menambahkan.

Keputusan tim junior Spanyol untuk tidak memanggil Fati justru menguntungkan Barcelona.

Pasalnya, Barcelona akan menghadapi rival abadinya, Real Madrid, dalam duel bertajuk El Clasico pada Minggu (26/10/2019).

Tenaga Fati diperlukan untuk membantu Barcelona melengserkan Real Madrid dari puncak klasemen Liga Spanyol 2019-2020.

Barcelona saat ini berada di perigkat kedua dengan 16 poin dari delapan laga.

Mereka hanya terpaut dua poin dari Real Madrid. Kemenangan pada laga tersebut bisa membuat Barcelona naik ke singgasana.

https://bola.kompas.com/read/2019/10/10/15200068/wonderkid-barcelona-tidak-masuk-dalam-skuad-timnas-u-17-spanyol

Terkini Lainnya

Jadwal Babak Playoff Indonesia vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Jadwal Babak Playoff Indonesia vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Liga Inggris
Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Liga Lain
Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Badminton
Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Badminton
Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Badminton
Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Liga Inggris
Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Timnas Indonesia
Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke