Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Napoli Vs Liverpool, Pujian Klopp atas Performa Tuan Rumah

KOMPAS.com - Klub asal Inggris, Liverpool, harus mengalami kekalahan saat bertandang ke Italia.

Liverpool takluk di markas Napoli, Stadion San Paolo, pada Rabu (18/9/2019) dini hari WIB dalam laga perdana Grup E Liga Champions.

Skuad asuhan Juergen Klopp itu kalah dengan skor 0-2 karena gol Dries Mertens pada menit 82 lewat titik penalti dan Fernando Llorente pada injury tim babak kedua.

Dalam laga tersebut, tuan rumah memang kalah penguasaan bola dengan 47 persen dibanding 53 persen.

Akan tetapi, tim besutan Carlo Ancelotti itu bermain lebih praktis.

Menanggapi hasil tersebut, tak salah jika pelatih Liverpool Juergen Klopp menyampaikan pujian untuk Napoli.

"Mereka bisa memenangi Liga Champions," kata Klopp dikutip dari Goal.

Ungkapan tersebut ia sampaikan melihat hasil anak asuhnya kalah dari permainan pasukan berjuluk I Ciucciarelli.

"Jika Anda punya rencana matang dan pemain bagus, kemudian mereka (Napoli) memilikinya, mereka bisa jadi juara," terang Klopp.

"Kami sudah mengalaminya karena Anda tidak butuh tim terbaik di dunia untuk menjuarai Liga Champions," katanya.

"Mereka tentu bisa memenangi kompetisi ini," katanya.

Disinggung soal faktor kekalahan, Juergen Klopp menegaskan jika kelelahan bukan faktor utama.

"Sekarang Anda mengatakan kami lelah. Siapa yang mengalami kram? Siapa yang bergeletak di tanah? Pemain Liverpool atau pemain Napoli? Setelah 2-0 mereka tampak lebih segar dari kami, setelah 1-0 mereka tampak lebih segar dari kami, itu normal," katanya.

"Tidak ada masalah fisik dalam pertandingan seperti ini, laga sangat intens (karena) kedua tim berjuang keras dan semua hal itu. Bukan masalah fisik malam ini," kata pelatih berkebangsaan Jerman ini.

https://bola.kompas.com/read/2019/09/19/08150008/napoli-vs-liverpool-pujian-klopp-atas-performa-tuan-rumah

Terkini Lainnya

Alasan Liverpool Perkenalkan Arne Slot sebagai Pelatih, Bukan Manajer

Alasan Liverpool Perkenalkan Arne Slot sebagai Pelatih, Bukan Manajer

Liga Inggris
Daftar Skuad Argentina untuk Copa America 2024: Messi Ada, Tanpa Dybala

Daftar Skuad Argentina untuk Copa America 2024: Messi Ada, Tanpa Dybala

Internasional
Jadwal Malaysia Masters 2024, 3 Wakil Indonesia Beraksi pada Hari Pertama

Jadwal Malaysia Masters 2024, 3 Wakil Indonesia Beraksi pada Hari Pertama

Badminton
Jay Idzes 'Solid dan Konkret', Venezia Libas Palermo, Jaga Asa ke Serie A

Jay Idzes "Solid dan Konkret", Venezia Libas Palermo, Jaga Asa ke Serie A

Liga Italia
Hasil Bologna Vs Juventus 3-3: Drama 6 Gol, Nyonya Bangkit dalam 8 Menit

Hasil Bologna Vs Juventus 3-3: Drama 6 Gol, Nyonya Bangkit dalam 8 Menit

Liga Italia
Liverpool Resmi Umumkan Arne Slot Pelatih Baru Gantikan Klopp

Liverpool Resmi Umumkan Arne Slot Pelatih Baru Gantikan Klopp

Liga Inggris
David da Silva Hampir Pasti Top Skor Liga 1, Fokusnya di Persib Kini...

David da Silva Hampir Pasti Top Skor Liga 1, Fokusnya di Persib Kini...

Liga Indonesia
Madura United Tak Gentar Hadapi Persib di Final Championship Series

Madura United Tak Gentar Hadapi Persib di Final Championship Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Vs Irak, di Balik Berubahnya Waktu Kickoff Laga

Timnas Indonesia Vs Irak, di Balik Berubahnya Waktu Kickoff Laga

Timnas Indonesia
16 Juara SAC Indonesia 2023 Tambah Pengalaman Usai Ikuti Latihan di China

16 Juara SAC Indonesia 2023 Tambah Pengalaman Usai Ikuti Latihan di China

Sports
Sempat Tak Pede, Marc Klok Ingin Tuntaskan Musim, Juara bersama Persib

Sempat Tak Pede, Marc Klok Ingin Tuntaskan Musim, Juara bersama Persib

Liga Indonesia
Run The City Makassar, Persiapan Menuju Monas Half Marathon Jakarta

Run The City Makassar, Persiapan Menuju Monas Half Marathon Jakarta

Sports
4 Laga Championship Series Gunakan VAR, Siap Liga 1 Musim Depan

4 Laga Championship Series Gunakan VAR, Siap Liga 1 Musim Depan

Liga Indonesia
Final Piala FA Man City Vs Man United, Misi Ten Hag Tutupi Kegagalan Liga Inggris

Final Piala FA Man City Vs Man United, Misi Ten Hag Tutupi Kegagalan Liga Inggris

Liga Inggris
Jadwal Final Piala FA, Man City Vs Man United Akhir Pekan Ini

Jadwal Final Piala FA, Man City Vs Man United Akhir Pekan Ini

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke