Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Indonesia Vs Thailand, Babak Pertama Masih Tanpa Gol

Dalam laga kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Asia Grup G tersebut, babak pertama pertandingan Indonesia vs Thailand berakhir imbang tanpa gol.

Thailand mengawali pertandingan dengan penguasaan bola yang baik. Mereka terlihat memeragakan umpan-umpan pendek.

Tim tamu mencoba membangun serangan, tetapi masih bisa dipatahkan oleh Yanto Basna dkk.

Para pemain Indonesia sudah mulai menemukan ritme permainan saat laga berlangsung 10 menit.

Kerja sama di antara para pemain Garuda terlihat cukup baik. Namun, mereka belum mampu menciptakan peluang.

Indonesia baru menciptakan peluang pada menit ke-18 melalui tendangan Hansamu Yama, setelah memanfaatkan situasi sepak pojok.

Namun, tendangan Hansamu masih melambung tinggi dari gawang Thailand.

Pada menit ke-25, Thailand memiliki peluang emas lewat tembakan Supachok Sarachat di kotak penalti.

Beruntung, kiper Indonesia, Andritany Ardhiyasa, masih sigap menepis bola dan berujung kepada tendangan sudut untuk Thailand.

Memasuki menit ke-33, giliran Indonesia yang memiliki peluang nyaris berbuah gol, melalui Irfan Bachdim.

Menerima umpan dari Andik Vermansah, Irfan Bachdim yang berada di kotak penalti melepaskan tendangan.

Namun, upaya pemain Bali United itu masih terlalu lemah sehingga bisa ditepis oleh kiper Thailand, Siwarak Tedsungnoen.

Sekitar 5 menit jelang berakhirnya waktu normal babak pertama, Thaiand punya peluang dalam situasi kemelut depan gawang.

Akan tetapi, gawang Indonesia masih bisa diselamatkan oleh Andritany Ardhiyasa.

Indonesia 0-0 Thailand

Indonesia: 22-Andritany Ardhiyasa; 3-Yustinus Pae, 5-Yanto Basna, 23-Hansamu Yama Pranata, 14-Ruben Sanadi; 13-Manahati Lestusen, 8-Evan Dimas Darmono, 21-Andik Vermansah, 17-Irfan Bachdim, 10-Stefano Lilipaly: 9-Alberto Goncalves
Pelatih: Simon McMenemy

Thailand: 23-Siwarak Tedsungnoen; 19-Tristan Do, 3-Theerathon Bunmathan, 6-Pansa Hemviboon, 14-Manuel Tom Bihr; 4-Sarach Yooyen,7-Supachok Sarachat, 10-Chanathip Songkrasin, 16-Phitiwat Sookjitthammakul, 18-Ekanit Panya; 9-Supachai Chaided
Pelatih: Akira Nishino

https://bola.kompas.com/read/2019/09/10/20190408/indonesia-vs-thailand-babak-pertama-masih-tanpa-gol

Terkini Lainnya

3 Skenario Timnas U23 Indonesia Raih Tiket Olimpiade Paris 2024

3 Skenario Timnas U23 Indonesia Raih Tiket Olimpiade Paris 2024

Timnas Indonesia
Saat Pelatih Uzbekistan Tak Gentar Gemuruh Suporter Indonesia...

Saat Pelatih Uzbekistan Tak Gentar Gemuruh Suporter Indonesia...

Timnas Indonesia
Hasil Tottenham Vs Arsenal 2-3, Meriam London Sukses Raih Poin Penuh

Hasil Tottenham Vs Arsenal 2-3, Meriam London Sukses Raih Poin Penuh

Liga Inggris
Klasemen MotoGP 2024: Jorge Martin Teratas, Bagnaia Kedua

Klasemen MotoGP 2024: Jorge Martin Teratas, Bagnaia Kedua

Motogp
Syarat Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan Diperbolehkan

Syarat Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan Diperbolehkan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Timnas Indonesia
Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Motogp
Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Timnas Indonesia
Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Liga Italia
Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik 'Gila' Uzbekistan

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik "Gila" Uzbekistan

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Liga Indonesia
Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke