Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Tampil Impresif, Emerson Segera Perpanjang Kontrak di Chelsea

KOMPAS.com - Chelsea telah memulai membahas penawaran kontrak baru kepada bek sayap mereka, Emerson Palmieri.

Dilansir Goal, pemain timnas Italia itu akan habis masa kontraknya pada 2022.

Namun, setelah tampil mengesankan pada musim ini, The Blues - julukan Chelsea - memutuskan segera memperpanjang kontrak Emerson.

Hingga pekan keempat Liga Inggris 2019-2020, Emerson selalu tampil sebagai starter.

Pelatih Chelsea Frank Lampard lebih memilih Emerson untuk mengisi posisi di bek sayap kiri , dibanding Marcos Alonso yang musim lalu lebih diandalkan pelatih Maurizio Sarri.

Sementara itu, sang pemain mengaku bahwa musim ini berjalan lebih baik daripada musim lalu.

Emerson juga tak sungkan mengaku bahwa ia sedang dalam periode terbaiknya.

"Saya pikir ini adalah periode terbaik dalam karier saya," ucap Emerson, seusai pertandingan Armenia vs Italia, Kamis (5/9/2019).

"Saya sangat senang di Chelsea, bukan soal musim lalu, tetapi sudah sepantasnya seorang pemain selalu lebih senang ketika ia bermain secara reguler," kata bek berusia 25 tahun itu.

Sejauh ini, Emerson telah mencatatkan 39 penampilan di semua kompetisi untuk Chelsea.

Ia didatangkan dari AS Roma pada Januari 2018 dengan biaya transfer 20 juta euro, atau sekitar Rp 313 miliar.

Jika bersedia menandatangani perpanjang kontrak di Chelsea, Emerson akan menyusul tiga pemain lainnya.

Seperti diketahui, Ruben Loftus-Cheek, Mason Mount, dan Olivier Giroud terlebih dulu meneken perpanjang kontrak bersama The Blues.

Adapun Callum Hudson-Odoi sampai saat ini belum bersedia memperpanjang kontraknya meskipun Chelsea sudah menawarinya.

Kendala kontrak Hudson-Odoi, menurut Goal, ada pada gaji.

Pemain muda timnas Inggris itu meminta dibayar 180 ribu pounds (sekitar Rp 3 miliar) per pekan.

https://bola.kompas.com/read/2019/09/09/09200088/tampil-impresif-emerson-segera-perpanjang-kontrak-di-chelsea

Terkini Lainnya

Piala Asia U17 Putri 2024,  Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Piala Asia U17 Putri 2024, Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Timnas Indonesia
Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Liga Indonesia
Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Internasional
Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Timnas Indonesia
Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Timnas Indonesia
Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Badminton
Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Liga Indonesia
Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Liga Inggris
STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Liga Inggris
Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Liga Indonesia
Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke