Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Indonesia Vs Malaysia, Cheng Hoe Minta Anak Asuhnya Abaikan "Psy War" di Medsos

KOMPAS.com - Timnas Indonesia bakal menjamu Malaysia pada laga perdana putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Asia.

Laga timnas Indonesia vs Malaysia rencananya digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Kamis (5/9/2019), pukul 19.30 WIB.

Jelang laga tersebut, pelatih timnas Malaysia, Tan Cheng Hoe, mewanti-wanti anak asuhnya untuk tetap fokus pada pertandingan.

"Semua tahu bertandang ke Indonesia itu tidak mudah. Namun, sejauh ini tim telah terlihat baik, pemain siap, bersatu untuk mencoba mendapatkan hasil yang positif," ucap Tan Cheng Hoe, dilansir BH Online.

"Kami tahu Indonesia sangat siap dengan masuknya pemain naturalisasi yang dapat membantu mereka, tetapi kami pergi ke sana dengan satu tujuan dan kami harus fokus pada setiap pertandingan," katanya.

Pelatih berusia 51 itu juga menginginkan pemainnya untuk mengabaikan segala sesuatu yang ada di media sosial jelang laga melawan Indonesia.

Perang komentar atau psy war antara kedua suporter memang kerap terjadi di media sosial, sebelum atau sesudah laga antara dua musuh bebuyutan tersebut.

"Media sosial selalu tentang perang psikologis, tetapi saya selalu mengingatkan para pemain bahwa mereka harus fokus pada tim dan permainan mereka sendiri," ucapnya.

"Lebih baik fokus kepada tim kami daripada kepada lawan kami," tuturnya.

Selain diperkuat pemain naturalisasi, Indonesia juga bakal diisi pemain "mata-mata", yakni Saddil Ramdani.

Saddil Ramdani merupakan pemain Liga Super Malaysia. Mantan pemain Persela Lamongan itu kini memperkuat Pahang FA.

Hal itu menarik perhatian Cheng Hoe karena Saddil sedikit banyak tahu tentang kekuatan timmnas Malaysia.

"Tentu saja dia (Saddil) akan memberi tahu (pelatih dan rekan setimnya) bagaimana permainan kami, terutama pemain Pahang FA," ucap Cheng Hoe.

"Yang penting adalah ketika kami fokus pada permainan, kami bisa mengatasi kendala itu," katanya.

https://bola.kompas.com/read/2019/09/03/19000008/indonesia-vs-malaysia-cheng-hoe-minta-anak-asuhnya-abaikan-psy-war-di-medsos

Terkini Lainnya

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Timnas Indonesia
PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

Liga Champions
Piala Asia U17 Putri 2024,  Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Piala Asia U17 Putri 2024, Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Timnas Indonesia
Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Liga Indonesia
Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Internasional
Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Timnas Indonesia
Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Timnas Indonesia
Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Badminton
Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Liga Indonesia
Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke