Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Barito Putra Vs Tira Persikabo, Misi Tuan Rumah Rusak Rekor Tira

Pertandingan Barito vs Tira yang akan dilangsungkan di Stadion Demang Lehman, Martapura pada Jumat (9/8/2019) Pukul 18:30 WIB, Yunan menjanjikan kemenangan untuk pendukung Barito.

"Kami sudah melakukan persiapan secara tactical dan mudah-mudahan besok berjalan sesuai apa yang kita rencanakan. Insya Allah 3 poin lah," ujar Yunan pada sesi Konfrensi pers, Kamis (8/9/2019) sore.

Menurut Yunan, saat ini ia tidak mau memikirkan posisi lawannya yang tengah memimpin klasemen sementara.

Yunan lebih fokus pada timnya sendiri. Apalagi ada beberapa pemainnya yang saat ini mengalami gangguan kebugaran alias kelelahan.

"Kalau untuk akumulasi gak ada, memang ada beberapa pemain kelelahan seperti itu, tapi kita berharap besok sudah dalam kondisi terbaik," ujarnya.

"Ada beberapa nama sih, kita masih liat perkembangan beberapa pemain tersebut," tambah Yunan lagi.

Sementara itu, salah satu pemain depan Barito Putra, Ady Setiawan, mengamini pernyataan pelatihnya.

Dengan modal bagus pada pertandingan sebelumnya saat melawan Persib Bandung, Ady bersama pemain lainnya juga menargetkan kemenangan.

"PS Tira belum pernah kalah ya, seperti saya bilang tadi, besok kita ingin mematahkan rekor itu," ujar Ady mantap.

Jika mampu memenangkan pertandingan, maka dipastikan Barito Putra akan memperbaiki posisinya ke papan tengah klasemen Liga 1.

Jika meraih hasil seri apalagi kalah, maka Barito diprediksi akan turun ke papan bawah klasemen.

https://bola.kompas.com/read/2019/08/08/18400068/barito-putra-vs-tira-persikabo-misi-tuan-rumah-rusak-rekor-tira

Terkini Lainnya

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Timnas Indonesia
PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

Liga Champions
Piala Asia U17 Putri 2024,  Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Piala Asia U17 Putri 2024, Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Timnas Indonesia
Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Liga Indonesia
Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Internasional
Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Timnas Indonesia
Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Timnas Indonesia
Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Badminton
Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Liga Indonesia
Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke