Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Inter Milan dan AC Milan Setuju Bangun San Siro Baru

KOMPAS.com - Inter Milan dan AC Milan telah mengonfirmasi bahwa mereka ingin merobohkan San Siro dan menggantinya dengan stadion baru.

Seperti dilansir Football Italia, Inter dan AC Milan menyetujui rencana pembangunan stadion yang kemungkinan akan dinamakan "San Siro Baru" itu.

Rencananya, pembangunan San Siro Baru akan memakan biaya sekitar 700 juta euro (11,2 triliun rupiah).

Kabar pembangunan stadion baru tersebut sudah mendapat konfirmasi dari jajaran petinggi kedua klub.

"Kami akan memiliki San Siro Baru menggusur yang lama, areanya persis seperti San Siro yang sekarang," kata presiden AC Milan, Paolo Scaroni kepada ANSA.

"Yang lama akan dirobohkan, dan sebagai gantinya, akan ada konstruksi baru yang dibangun."

Hal yang diungkapkan oleh CEO Inter, Alessandro Antonello. Saat dimintai keterangan terkait rencana pembangunan stadion baru, ia menjawab,"Ya, tentu saja."

Sejauh ini, pembangunan San Siro Baru masih dalam tahapan pengesahan oleh Walikota Milan, Beppe Sala. Baik Inter dan AC Milan telah menyuarakan preferensinya agar San Siro dimodernisasi.

Inter dan AC Milan memang tim sepak bola yang memiliki satu stadion yang sama, yakni San Siro, atau dengan nama lain Giuseppe Meazza.

Nama Giuseppe Meazza diambil dari pencetak gol terbanyak Inter yang wafat pada tahun 1979.

https://bola.kompas.com/read/2019/06/24/20200008/inter-milan-dan-ac-milan-setuju-bangun-san-siro-baru

Terkini Lainnya

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Timnas Indonesia
Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Badminton
Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Liga Indonesia
Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Liga Inggris
STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Liga Inggris
Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Liga Indonesia
Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Liga Inggris
Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Liga Lain
Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Badminton
Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke