Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Khabib Nurmagomedov Akan Kembali Bertarung pada September 2019

Nurmagomedov, pemegang gelar juara UFC Lightweight, dijadwalkan melawan petarung Amerika Serikat, Dustin Poirier, pada ajang UFC 242 yang akan diselenggarakan di Abu Dhabi, 7 September 2019 mendatang.

Poirier sendiri dikenal sebagai pemegang gelar juara interim UFC Lightweight setelah berhasil menaklukkan atlet senegaranya, Max Holloway, pada bulan April 2019 lalu.

Sebelumnya, Nurmagomedov harus menerima denda 500.000 dolar AS (Rp 7,1 miliar) serta larangan bertarung selama 9 bulan akibat aksi keributan yang ia lakukan usai laga melawan McGregor.

Adapun McGregor sendiri dijatuhi sanksi bertarung selama 6 bulan, dan denda sebesar 50.000 dolar AS (Rp 712 juta).

Hukuman untuk kedua petarung tersebut diputuskan langsung oleh Komisi Atletik Nevada.

Gelar juara UFC Lightweight yang dimiliki Nurmagomedov didapat setelah dia menaklukkan Al Iaquinta melalui keputusan juri pada pertarungan April 2018.

Ia kemudian mempertahankan gelar juara tersebut dengan mengalahkan McGregor pada ronde keempat laga.

Sampai sekarang, Nurmagomedov tak hanya memegang gelar juara UFC Lightweight, tetapi juga masih mempertahankan rekor tak terkalahkan sebanyak 27 laga.

https://bola.kompas.com/read/2019/06/05/08030078/khabib-nurmagomedov-akan-kembali-bertarung-pada-september-2019

Terkini Lainnya

Italia Panggil Fantastic 5, Totti-Del Piero Ikut Latihan Jelang Euro 2024

Italia Panggil Fantastic 5, Totti-Del Piero Ikut Latihan Jelang Euro 2024

Liga Italia
Borneo FC Vs Bali United: Huistra Beri Makna untuk Peringkat Tiga

Borneo FC Vs Bali United: Huistra Beri Makna untuk Peringkat Tiga

Liga Indonesia
Persib dan Bobotoh Saling Rangkul, demi Raih Mimpi Juara Liga 1

Persib dan Bobotoh Saling Rangkul, demi Raih Mimpi Juara Liga 1

Liga Indonesia
Marco van Basten Desak Man United untuk Pertahankan Ten Hag

Marco van Basten Desak Man United untuk Pertahankan Ten Hag

Liga Inggris
Hasil Timnas Putri Indonesia Vs Singapura 5-1: Roket Marsela dan Claudia, Garuda Pertiwi Pesta

Hasil Timnas Putri Indonesia Vs Singapura 5-1: Roket Marsela dan Claudia, Garuda Pertiwi Pesta

Timnas Indonesia
Singapore Open 2024: Fikri/Bagas Bekuk Ahsan/Hendra, Lolos dari Lubang Jarum

Singapore Open 2024: Fikri/Bagas Bekuk Ahsan/Hendra, Lolos dari Lubang Jarum

Badminton
Shin Tae-yong Jelaskan Tujuan Laga Uji Coba Indonesia Vs Tanzania

Shin Tae-yong Jelaskan Tujuan Laga Uji Coba Indonesia Vs Tanzania

Timnas Indonesia
Rekap Hasil Singapore Open 2024: Gregoria ke 16 Besar, Ahsan/Hendra Tersingkir

Rekap Hasil Singapore Open 2024: Gregoria ke 16 Besar, Ahsan/Hendra Tersingkir

Badminton
STY Minta Timnas Indonesia Dikawal Ketat, Singgung Kenyamanan Pemain

STY Minta Timnas Indonesia Dikawal Ketat, Singgung Kenyamanan Pemain

Timnas Indonesia
Hasil Singapore Open 2024: Fikri/Bagas ke 16 Besar, Sengit Lawan The Daddies

Hasil Singapore Open 2024: Fikri/Bagas ke 16 Besar, Sengit Lawan The Daddies

Badminton
Ukir Sejarah Baru di Al Nassr, Ronaldo Sebut Rekor yang Memilihnya

Ukir Sejarah Baru di Al Nassr, Ronaldo Sebut Rekor yang Memilihnya

Liga Lain
STY Sebut Jay Idzes Absen Lawan Irak, 4 Pemain Belum Gabung Latihan Timnas Indonesia

STY Sebut Jay Idzes Absen Lawan Irak, 4 Pemain Belum Gabung Latihan Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Punya Kualitas Standar Internasional, Le Minerale Siap Penuhi Kebutuhan Mineral Atlet Kelas Dunia di Indonesia Open 2024

Punya Kualitas Standar Internasional, Le Minerale Siap Penuhi Kebutuhan Mineral Atlet Kelas Dunia di Indonesia Open 2024

Badminton
Saat Shin Tae-yong Jadi “Kucing” di Latihan Timnas Indonesia…

Saat Shin Tae-yong Jadi “Kucing” di Latihan Timnas Indonesia…

Timnas Indonesia
Selangkah Lagi Achmad Jufriyanto Raih Gelar Kedua bersama Persib

Selangkah Lagi Achmad Jufriyanto Raih Gelar Kedua bersama Persib

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke