Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Berangkat ke Toronto bersama Warriors, Kevin Durant Bakal Bermain?

Durant yang tak tampil dalam 5 laga terakhir sejak mengalami cedera pada Game 5 Semifinal Wilayah Barat melawan Houston Rockets, sebenarnya sudah dipastikan absen untuk Game 1 Final melawan Toronto Raptors yang akan berlangsung Kamis (30/5/2019).

Namun, keikutsertaan Durant ke Toronto memunculkan peluang bahwa dia akan tampil pada Game 2 Final yang berlangsung Minggu (2/6/2019).

Sampai hari Senin (27/5/2019), Durant belum melakukan latihan dengan kecepatan penuh, meski dia sudak melakukan sesi tembakan.

"Jika dia melakukan sesuatu di lapangan, pastinya itu akan sangat ringan," ujar pelatih Warriors, Steve Kerr.

Masa waktu ini bisa dimanfaatkan Durant untuk mempersiapkan diri lebih lanjut sebelum benar-benar dinyatakan pulih secara medis.

Juru bicara Warriors, Raymond Ridder, membenarkan bahwa Durant berada di pesawat tim yang berangkat pada sore hari.

Warriors sendiri sempat menjalani latihan pada Selasa (28/5/2019) sebelum melakukan perjalanan ke Toronto.

"Kita akan melihat seperti apa ke depannya. Faktanya, ada banyak hari di antara dua pertandingan final yang cukup membantu kami. Jadi, kita lihat saja," kata Kerr.

Durant merupakan sosok penting bagi Warriors. Ia memiliki rekor rata-rata 34.2 poin, 5,2 rebound dan 4,9 assist pada pasca musim reguler NBA.

https://bola.kompas.com/read/2019/05/29/17200098/berangkat-ke-toronto-bersama-warriors-kevin-durant-bakal-bermain-

Terkini Lainnya

Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG vs Dortmund, Bayern vs Real Madrid

Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG vs Dortmund, Bayern vs Real Madrid

Liga Champions
Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Timnas Indonesia
Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Sports
Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekat Satoru Mochizuki Untuk Garuda Pertiwi

Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekat Satoru Mochizuki Untuk Garuda Pertiwi

Timnas Indonesia
Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Timnas Indonesia
Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Internasional
Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Badminton
Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Badminton
Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Liga Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Liga Italia
Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Liga Italia
Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Liga Italia
Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke