Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Sterling Ingin Man City Juara Liga Inggris Tiga Musim Beruntun

KOMPAS.com - Raheem Sterling berambisi membawa Manchester City juara Liga Inggris tiga musim berturut-turut.

Setelah menjalani musim yang ketat Man City akhirnya keluar sebagai juara Liga Inggris musim 2018-2019.  

Mereka hanya unggul satu angka di atas pesaing terdekatnya, Liverpool di klasemen akhir.

Man City mengakhiri musim dengan raihan 98 poin. Sementara, Liverpool harus puas hanya menjadi runner up dengan 97 poin.

Bagi Man City, gelar juara yang baru saja mereka raih memiliki nilai sejarah tersendiri.

Sebab, sejak pertama kali didirikan pada tahun 1880, baru kali ini mereka berhasil meraih gelar juara secara back to back atau dua musim berturut-turut.

Tetapi, pencapaian tersebut belum membuat pemain sayap Man City, Raheem Sterling, merasa puas.

Dilansir dari Fotmob, Jumat (17/5/2019), mantan pemain Liverpool itu berambisi mengantarkan The Citizens – julukan Manchester City – juara Liga Inggris tiga musim berturut-turut sekaligus menyamai tetangga mereka, Manchester United.

"Saya merasa bahwa kami terus mengalami perkembangan, kekuatan mental kami terus meningkat dan musim depan kami akan kembali menjalani ujian yang luar biasa," ucap Sterling.

"Kami telah menjadi juara dalam dua musim secara beruntun. Motivasi kami berikutnya adalah untuk melakukannya untuk tiga kali secara beruntun,” ujar  Sterling menambahkan.

Man United tercatat pernah menjadi juara Liga Inggris tiga kali beruntun pada musim 1998-1999, 1999-2000, 2000-2001 dan 2006-2007, 2007-2008, 2008-2009.

https://bola.kompas.com/read/2019/05/17/19290078/sterling-ingin-man-city-juara-liga-inggris-tiga-musim-beruntun

Terkini Lainnya

Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Kebobolan, Skor Sama Kuat 1-1

Live Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Kebobolan, Skor Sama Kuat 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-0: Ivar Jenner Cetak Gol Cantik, Garuda Unggul

Live Indonesia Vs Irak 1-0: Ivar Jenner Cetak Gol Cantik, Garuda Unggul

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

Timnas Indonesia
Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Liga Indonesia
Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

Timnas Indonesia
Susunan Pemain Indonesia Vs Irak: Struick Kembali, Hubner Kapten

Susunan Pemain Indonesia Vs Irak: Struick Kembali, Hubner Kapten

Timnas Indonesia
Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23, Legenda Irak Akui Indonesia Berbahaya

Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23, Legenda Irak Akui Indonesia Berbahaya

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Indonesia Vs Irak, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Indonesia Vs Irak, Kickoff 22.30 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Thomas Cup 2024: Juara Bertahan Keok, Malaysia Bungkam Jepang

Hasil Thomas Cup 2024: Juara Bertahan Keok, Malaysia Bungkam Jepang

Badminton
Isu Badai Cedera Persib Jelang Championship Series, Dokter Tim Buka Suara

Isu Badai Cedera Persib Jelang Championship Series, Dokter Tim Buka Suara

Liga Indonesia
Indonesia Vs Irak: Tekad Rio Fahmi Tembus Olimpiade bersama Garuda Muda

Indonesia Vs Irak: Tekad Rio Fahmi Tembus Olimpiade bersama Garuda Muda

Timnas Indonesia
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Irak Pukul 22.30 WIB

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Irak Pukul 22.30 WIB

Timnas Indonesia
Performa Lawan Jepang Jadi Bekal Tim Uber Indonesia Hadapi Thailand

Performa Lawan Jepang Jadi Bekal Tim Uber Indonesia Hadapi Thailand

Badminton
Indonesia Vs Irak, Dukungan dan Doa Terbaik, Bisa Garuda Muda!

Indonesia Vs Irak, Dukungan dan Doa Terbaik, Bisa Garuda Muda!

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke