Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Jelang Juventus Vs Ajax, De Jong Cedera Saat Main di Liga Belanda

KOMPAS.com - Frenkie De Jong dilaporkan mengalami cedera hamstring saat tampil di Liga Belanda melawan Excelsior, tiga hari menjelang laga leg kedua perempat final Liga Champions antara Juventus vs Ajax Amsterdam, Selasa (16/4/2019) atau Rabu dini hari WIB.

Laga Ajax vs Excelsior di Johan Cruijff Arena, Sabtu (13/4/2019), berakhir dengan skor 6-2 untuk kemenangan tuan rumah. De Jong hanya bermain 28 menit.

Ia ditarik keluar dan dilaporkan berjalan menyusuri terowongan sambil memegangi bagian belakang kakinya.

Seuai laga, pelatih Ajax Erik Ten Hag menyebut ditariknya De Jong merupakan upaya pencegahan menghindari cedera yang lebih parah. Namun, ia belum memastikan apakah De Jong akan bermain atau tidak di laga melawan Juventus.

"Hamstring Frenkie sedang ditangani dan kami tidak ingin mengambil risiko apa pun," kata Ten Hag.

Ajax dan Juventus bermain imbang 1-1 dalam leg pertama Rabu (10/4/2019). De Jong tampil apik dalam laga tersebut.

Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri bahkan menyebut para pemainnya kesulitan mengawal pergerakan De Jong yang dinilainya sebagai sumber kretivitas permainan Ajax.

https://bola.kompas.com/read/2019/04/14/07050358/jelang-juventus-vs-ajax-de-jong-cedera-saat-main-di-liga-belanda

Terkini Lainnya

HT Man City Vs West Ham: Foden Gemilang, The Citizens Unggul 2-1

HT Man City Vs West Ham: Foden Gemilang, The Citizens Unggul 2-1

Liga Inggris
HT Arsenal Vs Everton: The Gunners Tertahan, Kans Juara Menipis

HT Arsenal Vs Everton: The Gunners Tertahan, Kans Juara Menipis

Liga Inggris
Sebelum Tanding Vs Borneo FC, Bus Madura United Dilempari Telur oleh Oknum Suporter

Sebelum Tanding Vs Borneo FC, Bus Madura United Dilempari Telur oleh Oknum Suporter

Liga Indonesia
Pelatih Soroti Ketenangan dan Konsistensi Ana/Tiwi di Final Thailand Open

Pelatih Soroti Ketenangan dan Konsistensi Ana/Tiwi di Final Thailand Open

Badminton
Hasil Borneo Vs Madura United 2-3 (agg. 2-4), Sape Kerrab Vs Persib di Final Liga 1

Hasil Borneo Vs Madura United 2-3 (agg. 2-4), Sape Kerrab Vs Persib di Final Liga 1

Liga Indonesia
Link Live Streaming Liverpool Vs Wolves, Kickoff 22.00 WIB

Link Live Streaming Liverpool Vs Wolves, Kickoff 22.00 WIB

Liga Inggris
Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Kickoff 22.00 WIB

Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Kickoff 22.00 WIB

Liga Inggris
HT Borneo Vs Madura United, Penalti Cadenazzi Bawa Pesut Etam Unggul 2-1

HT Borneo Vs Madura United, Penalti Cadenazzi Bawa Pesut Etam Unggul 2-1

Liga Indonesia
Penentuan Juara, Arteta Yakin West Ham Hentikan Langkah Man City

Penentuan Juara, Arteta Yakin West Ham Hentikan Langkah Man City

Liga Inggris
Ana/Tiwi Tak Puas Jadi Runner-up Thailand Open 2024

Ana/Tiwi Tak Puas Jadi Runner-up Thailand Open 2024

Badminton
Man City Vs West Ham, Pesan Singkat Guardiola demi Gelar Juara

Man City Vs West Ham, Pesan Singkat Guardiola demi Gelar Juara

Liga Inggris
Arema FC Pilih Apparel Baru demi 'Mengaum' di Liga 1 Musim Depan

Arema FC Pilih Apparel Baru demi "Mengaum" di Liga 1 Musim Depan

Liga Indonesia
3 Fakta Laga Borneo FC vs Madura United, Masih Ada Kesempatan untuk Pesut Etam

3 Fakta Laga Borneo FC vs Madura United, Masih Ada Kesempatan untuk Pesut Etam

Liga Indonesia
Link Live Streaming Borneo FC VS Madura United, Kickoff 19.00 WIB

Link Live Streaming Borneo FC VS Madura United, Kickoff 19.00 WIB

Liga Indonesia
Hasil Final Thailand Open 2024, Ana/Tiwi Runner-up

Hasil Final Thailand Open 2024, Ana/Tiwi Runner-up

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke