Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Liverpool Vs Chelsea, Fan The Blues Harus Hormati Tragedi Hillsborough

KOMPAS.com - Chelsea mengimbau pendukungnya untuk menghormati peringatan tragedi Hillsborough yang dihelat jelang laga Liverpool vs Chelsea, di Stadion Anfield, Minggu (14/4/2019).

Laga Liverpool vs Chelsea akan dihelat sehari sebelum peringatan 30 tahun tragedi Hillsborough.  Insiden tersebut menewaskan 96 orang suporter saat semifinal Piala FA antara Liverpool dan Nottingham Forest pada 15 April 1989.

Rencananya akan ada momen mengheningkan cipta selama satu menit sebelum dimulainya pertandingan.

"Saya pikir ini benar-benar kesempatan yang bagus untuk para penggemar kami," kata pelatih Chelsea, Maurizio Sarri.

Adanya kekhawatiran pendukung Chelsea tidak menghormati peringatan tragedi Hillsborough dilatarbelakangi sejumlah pendukung yang terlibat dalam video berisi hinaan rasial pada penyerang Liverpool, Mohamed Salah, saat Chelsea bertandang ke kandang Slavia Praha di perempat final Liga Europa, Kamis (11/4/2019).

Walau demikian, Sarri yakin tindakan tersebut hanya ulah oknum dan tidak mencerminkan perilaku pendukung Chelsea secara keseluruhan.

"Saya tidak ingin berbicara tentang video itu karena, seperti yang saya katakan, saya tidak melihatnya. Saya tahu itu tidak benar menurut pendapat saya untuk berbicara tentang sesuatu yang tidak Anda ketahui," ucap juru taktik asal Italia itu.

"Tetapi bagi para pendukung kami, ini peluang bagus. Saya yakin 99 persen penggemar kami akan memiliki hari yang sangat menyenangkan di Liverpool," pungkasnya.

https://bola.kompas.com/read/2019/04/13/18000068/liverpool-vs-chelsea-fan-the-blues-harus-hormati-tragedi-hillsborough

Terkini Lainnya

Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Badminton
Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Liga Lain
Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Internasional
Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Liga Spanyol
Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

Badminton
Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Liga Inggris
Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Internasional
Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Liga Inggris
Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Badminton
Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke