Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Pernah Dicaci, Hendika Arga Permana Kembali ke PSIM

KOMPAS.com - Klub Liga 2 Indonesia, PSIM Yogyakarta, sukses menambah pemain usai meresmikan mantan pemainnya sendiri, Hendika Arga Permana.

Carataker CEO PSIM, Bambang Susanto mengungkapkan Hendika siap bermain kembali dan berjuang membantu tim yang bermarkas di Stadion Mandala Krida itu untuk lolos Liga 1 musim depan.

Selain peresmian Hendika, Laskar Mataram, julukan PSIM, juga menambah enam pemain lagi.

“Ya, hari ini akan kami kenalkan enam pemain baru yang telah menanda tangani kontrak bersama PSIM," tambah pengusahan asal Semarang tersebut, dilansir dari situs resmi PSIM (12/4/2019).

Sebelumnya, Hendika memutuskan ingin pensiun dari sepakbola. Namun, eks kapten PSIM tersebut akhirnya mengurungkan niatnya untuk pensiun di dunia sepakbola.

Usut punya usut, Hendika pernah diteror oleh pendukung Laskar Mataram ketika pemain yang berposisi gelandang tersebut memutuskan bergabung dengan PSS Sleman.

Pada saat itu, Hendika mengunggah sebuah foto yang disertai caption di media sosial.

"Saya berharap teman-teman pemain digenerasi sekarang atau yang akan datang yang ingin memperkuat tim manapaun, mampu mendapatkan kebahagiaan dan kebebasan secara utuh. Mampu menikmati sepakbola dimanapun mereka bermain untuk tim tersebut. Dan saya yakin semua pesepakbola mendambakan hal itu," jelasnya, seperti dikutip dari BolaSport (3/3/2019).

Hal tersebut memperkuat bahwa rivalitas antara PSIM Yogyakarta dan PSS Sleman belum usai.

https://bola.kompas.com/read/2019/04/12/17200038/pernah-dicaci-hendika-arga-permana-kembali-ke-psim

Terkini Lainnya

Piala Asia U17 Putri 2024, Garuda Pertiwi Mawas Diri, Coach Mochi Tak Target Tinggi

Piala Asia U17 Putri 2024, Garuda Pertiwi Mawas Diri, Coach Mochi Tak Target Tinggi

Timnas Indonesia
3 Fakta Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024, Maksimalkan Kans Terakhir

3 Fakta Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024, Maksimalkan Kans Terakhir

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Waspadai Satu Keunggulan Lawan

Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Waspadai Satu Keunggulan Lawan

Timnas Indonesia
Link Streaming Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024 Malam Ini

Link Streaming Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024 Malam Ini

Timnas Indonesia
Viking Persib Ajukan Penangguhan Aturan Larangan Suporter Tandang ke PSSI

Viking Persib Ajukan Penangguhan Aturan Larangan Suporter Tandang ke PSSI

Liga Indonesia
Nominasi Gol Terbaik Piala Asia U23 2024, Ada Rafael Struick dan Witan Sulaeman

Nominasi Gol Terbaik Piala Asia U23 2024, Ada Rafael Struick dan Witan Sulaeman

Timnas Indonesia
Suara Optimisme Jelang Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris

Suara Optimisme Jelang Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris

Timnas Indonesia
Even Offroad Bertajuk IMI X IOF Challenge Akan Bergulir di Kebumen

Even Offroad Bertajuk IMI X IOF Challenge Akan Bergulir di Kebumen

Liga Indonesia
Insiden Air Keras Faisal Halim, Ekstrem dan Kriminal

Insiden Air Keras Faisal Halim, Ekstrem dan Kriminal

Internasional
Proliga 2024, Bandung bjb Tandamata Bidik Kemenangan Penuh Serie Palembang

Proliga 2024, Bandung bjb Tandamata Bidik Kemenangan Penuh Serie Palembang

Sports
Kemenpora Dukung Turnamen untuk Pengembangan Bakat Atlet Bulu Tangkis Junior

Kemenpora Dukung Turnamen untuk Pengembangan Bakat Atlet Bulu Tangkis Junior

Sports
Warung Madura di Jersey Madura United

Warung Madura di Jersey Madura United

Liga Indonesia
Prediksi Indonesia Vs Guinea, Permainan Fisikal untuk Lolos Olimpiade

Prediksi Indonesia Vs Guinea, Permainan Fisikal untuk Lolos Olimpiade

Liga Indonesia
Disiram Air Keras, Pemain Malaysia Operasi Cangkok Kulit Senilai Rp 101 Juta

Disiram Air Keras, Pemain Malaysia Operasi Cangkok Kulit Senilai Rp 101 Juta

Liga Lain
Soal Marselino, Shin Tae-yong Minta Maaf

Soal Marselino, Shin Tae-yong Minta Maaf

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke