Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Jelang Arema FC Vs Persebaya, Seluruh Pegawai dan Pejabat Pemkot Malang Pakai Kostum Aremania

Alhasil, rapat paripurna DPRD Kota Malang dengan agenda Laporan Hasil Kerja Panitia Khusus Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Wali Kota Malang Tahun Anggaran 2018, dipenuhi kostum biru dan syal Aremania.

Ketua DPRD Kota Malang, Bambang Heri Susanto mengatakan, pemakaian atribut serba biru itu untuk mendukung Arema FC yang akan melakoni laga leg kedua final Piala Presiden 2019 lawan Persebaya Surabaya di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang.

"Menyemangati Arema. Supaya Arema lebih baik lagi untuk menjadi juara. Sampai instruksi saya sidang paripurna ini memakai atribut Aremania," katanya.

"Ahamdulillah semuanya sudah melaksanakan sehingga nanti bisa menyemangati Arema lewat DPRD juga dan menjadi juara," jelasnya.

Wali Kota Malang, Sutiaji mengatakan, pemakaian atribut dan kostum Aremania itu untuk memberikan dukungan kepada pemain dalam merebut trofi Piala Presiden 2019.

"Kalau atribut iyes (memakai), termasuk guru. Kalau murid dianjurkan. Supaya memberikan semangat kepada pemain, kepada manajemen karena bola tidak hanya sekedar olahraga," katanya.

Sutiaji mengatakan, gelaran pertandingan sepak bola juga membantu pertumbuhan di Malang. Terutama di sektor ekonomi.

"Sepak bola juga seni yang meggerakkan seluruh sub sektor perekonomian. Selain memberikan tontotan juga memberikan efek domino terhadap pertumbuhan Malang," katanya.

Arema FC menghadapi Persebaya Surabaya pada leg kedua final Piala Presiden 2019 di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, Jumat (12/4/2019).

Kans kemenangan Arema FC sangat besar karena berhasil menahan imbang Persebaya saat berlaga di leg pertama di Stadion Gelora Bung Tomo Surabaya pada Selasa (9/4/2019).

https://bola.kompas.com/read/2019/04/12/16000018/jelang-arema-fc-vs-persebaya-seluruh-pegawai-dan-pejabat-pemkot-malang-pakai

Terkini Lainnya

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Timnas Indonesia
Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke