Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Persija Jakarta Vs Becamex, Kondisi Escobar Belum Maksimal

JAKARTA, KOMPAS.com - Pelatih Persija Jakarta, Ivan Kolev menilai kondisi Silvio Escobar belum optimal. Hal itulah yang membuat Escobar ditarik keluar dan diganti Novri Setiawan pada menit ke-64.

Persija dan Becamex bermain imbang 0-0 pada laga perdana penyisihan Grup G Piala AFC 2019 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa (26/2/2019).

Escobar merupakan pemain baru Persija. Ia masuk untuk diplot menggantikan posisi Marko Simic.

"Ya kemarin sudah saya bilang paling khawatir adalah kondisi fisik Silvio Escobar yang belum optimal," ujar Kolev seusai laga.

Kolev mengaku sudah mempelajari pola permainan Becamex. Pada awalnya, ia menilai penguasaan bola yang lama bisa menaklukan Becamex.

Namun, kondisi fisik para pemain depan malah menurun di babak kedua.

"Saya pikir 70 menit itu jadi. Setelah itu, pemain kami, seperti Silvio Escobar atau Bruno Matos capek. Setelah itu jadi lebih susah," ucap pelatih asal Bulgaria itu.

Persija akan melakoni laga kedua melawan wakil Myanmar, Shan United, di Stadion Thuwunna, Yangon pada 12 Maret mendatang.

https://bola.kompas.com/read/2019/02/26/20400018/persija-jakarta-vs-becamex-kondisi-escobar-belum-maksimal

Terkini Lainnya

Pelatih Uzbekistan Amati Indonesia, Garuda Tahu Cara Ladeni Tim Besar

Pelatih Uzbekistan Amati Indonesia, Garuda Tahu Cara Ladeni Tim Besar

Timnas Indonesia
Ernando Bersinar di Timnas U23 Indonesia, Kekaguman dari Pelatih Persebaya

Ernando Bersinar di Timnas U23 Indonesia, Kekaguman dari Pelatih Persebaya

Timnas Indonesia
Siaran Langsung dan Live Streaming Thomas & Uber Cup 2024, Aksi Indonesia Dimulai

Siaran Langsung dan Live Streaming Thomas & Uber Cup 2024, Aksi Indonesia Dimulai

Badminton
Liverpool Dapatkan Pengganti Klopp, Arne Slot Sang 'Gila Kontrol'

Liverpool Dapatkan Pengganti Klopp, Arne Slot Sang "Gila Kontrol"

Liga Inggris
KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

Internasional
Timnas Indonesia 'Dikepung' Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia "Dikepung" Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas Indonesia
Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Liga Inggris
Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Sports
Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas Indonesia
Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Badminton
Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia
Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Internasional
Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke