Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Setelah 8 Tahun, Borussia Dortmund Kembali Jadi Juara Musim Dingin

DORTMUND, KOMPAS.com - Borussia Dortmund mengakhiri paruh pertama Bundesliga 1 - kasta teratas Liga Jerman - di peringkat pertama. Mereka pun pantas menyandang gelar non-resmi, juara musim dingin Liga Jerman. 

Kepastian itu dipertegas seusai laga Borussia Dortmund vs Borussia Moenchengladbach di Stadion Signal Iduna Park, Jumat (21/12/2018) atau Sabtu dini hari WIB. Duel dua tim teratas klasemen Liga Jerman itu berakhir dengan skor 2-1 untuk tuan rumah. 

Borussia Dortmund menang berkat gol Jadon Sancho (menit ke-42) dan Marco Reus (54'). Satu gol balasan tim tamu dicetak oleh Christoph Kramer (45'). 

Hasil melawan Moenchengladbach ini juga mengembalikan Marco Reus dkk ke trek kemenangan. Pada pekan lalu, mereka merasakan kekalahan pertamanya di Bundesliga saat takluk dari Fortuna Duesseldorf. 

"Saya senang bisa mencetak dua assist. Namun, hal terpenting adalah tim ini bekerja dengan baik untuk bisa meraih posisi seperti sekarang," kata gelandang Mario Goetze yang mencetak dua assist pada laga ini. 

Kemenangan atas Moenchengladbach mengokohkan posisi Dortmund di puncak klasemen. Mereka mengumpulkan 42 poin dari 17 laga, unggul 9 angka atas Moenchengladbach dan Bayern Muenchen. 

Saat itu, Dortmund-lah yang menjadi juara paruh musim. Mereka pun bisa mengakhiri musim dengan meraih titel keempat Bundesliga. 

https://bola.kompas.com/read/2018/12/22/05300038/setelah-8-tahun-borussia-dortmund-kembali-jadi-juara-musim-dingin

Terkini Lainnya

Irak Vs Indonesia, Presiden Jokowi Nonton di Kamar

Irak Vs Indonesia, Presiden Jokowi Nonton di Kamar

Liga Indonesia
Subaru Catat Prestasi di JDM Run Time Attack

Subaru Catat Prestasi di JDM Run Time Attack

Sports
Indonesia Vs Irak: Klimaks Sesungguhnya untuk Garuda, Sulit Diprediksi

Indonesia Vs Irak: Klimaks Sesungguhnya untuk Garuda, Sulit Diprediksi

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Sports
Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke