Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Alex Sandro Tetap di Juventus Hingga 2023

KOMPAS.com - Bek kiri Juventus asal Brasil, Alex Sandro, akan tetap berseragam hitam putih hingga 2023 mendatang.

Kepastian itu didapat setelah Juventus dan Sandro sepakat menambah masa kerja sama selama lima tahun, Kamis (20/12/2018).

Sandro mengaku bangga bisa menandatangani kontrak anyar di Juventus dan tidak sabar kembali bermain.

"Para penggemar dapat yakin memiliki pemain yang akan selalu memberikan 100 persen kemampuan untuk mendapatkan kemenangan," kata Alex Sandro pada 2015, yang dimuat situs resmi klub dan dikutip BolaSport.com.

Kabar ini tentunya menutup pintu Bayern Muenchen, Manchester United, dan Manchester City, yang sebelumnya getol mengincar Sandro.

Sandro didatangkan I Bianconeri dari FC Porto pada musim panas 2015.

Saat itu, Juventus mengeluarkan biaya sebesar 26 juta euro (Rp431,17 miliar) untuk menebus bek timnas Brasil yang kini berusia 27 tahun tersebut.

Ia pun kemudian menjadi figur penting di sektor bek sayap kiri tim dengan sumbangsih sembilan gol dan 19 assist, melalui 134 penampilan di semua kompetisi yang diikuti Juventus.

Di bawah asuhan Massimiliano Allegri, Sandro membantu Juventus memenangkan tiga gelar Scudetto Serie A Liga Italia, tiga Coppa Italia, dan runner-up Liga Champions 2017. (Ahmad Tsalis Fahrurrozi)

https://bola.kompas.com/read/2018/12/21/10360088/alex-sandro-tetap-di-juventus-hingga-2023

Terkini Lainnya

Kata Pelatih Irak soal Kekuatan Indonesia di Piala Asia U23

Kata Pelatih Irak soal Kekuatan Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Irak Vs Indonesia, Presiden Jokowi Nonton di Kamar

Irak Vs Indonesia, Presiden Jokowi Nonton di Kamar

Liga Indonesia
Subaru Catat Prestasi di JDM Run Time Attack

Subaru Catat Prestasi di JDM Run Time Attack

Sports
Indonesia Vs Irak: Klimaks Sesungguhnya untuk Garuda, Sulit Diprediksi

Indonesia Vs Irak: Klimaks Sesungguhnya untuk Garuda, Sulit Diprediksi

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Sports
Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke