Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Bantahan UEFA soal Kabar Akan Adanya Liga Super Eropa

Aleksander Ceferin buka suara soal isu bakal munculnya kompetisi tandingan antarklub Eropa di luar naungan UEFA yang akhir-akhir ini dibicarakan, Liga Super Eropa.

Menurut Ceferin, Liga Super Eropa tidak akan pernah terealisasi sekaligus membantah akan diadakannya ajang tersebut.

"Liga Super Eropa tidak akan terjadi. Ajang itu adalah fiksi atau sebuah mimpi untuk saat ini," kata Aleksander Ceferin, dilansir BolaSport.com dari laman BBC.

Chairman Asosiasi Klub Eropa (ECA), Andrea Agnelli, juga senada dengan pendapat Ceferin.

Andrea Agnelli, yang juga Presiden Juventus, menganggap bahwa mustahil klub-klub besar di Eropa bakal keluar dari UEFA dan membikin kompetisi sendiri.

"Saya dapat mengonfirmasi bahwa saya tak pernah melihat (dokumen Liga Super Eropa) dan tak pernah mendiskusikannya. Saya pun tak pernah terlibat membuat dokumen tersebut," ucap Agnelli.

"Kami (klub-klub Eropa) sepenuhnya terlibat dengan UEFA dalam menciptakan pertandingan-pertandingan ke depan," tuturnya.

Media Jerman Der Spiegel beberapa waktu yang lalu memublikasikan dokumen Football Leaks yang memuat rahasia-rahasia dalam dunia sepak bola, khususnya di Eropa.

Salah satu isu yang dibahas dalam Football Leaks adalah gagasan pembentukan Liga Super Eropa yang melibatkan 16 klub-klub besar Benua Biru, tanpa sepengetahuan UEFA.

Bayern Muenchen, Real Madrid, Barcelona, Juventus, AC Milan, Manchester United, dan Arsenal disebut menjadi penginisiasi pembentukan Liga Super Eropa. (Ahmad Tsalis)

https://bola.kompas.com/read/2018/11/20/19290018/bantahan-uefa-soal-kabar-akan-adanya-liga-super-eropa

Terkini Lainnya

Jagoan Lemparan ke Dalam, Fabio Azka Disiapkan Jadi Arhan Berikut

Jagoan Lemparan ke Dalam, Fabio Azka Disiapkan Jadi Arhan Berikut

Liga Indonesia
Hasil Polandia vs Austria 1-3: Bermain Spartan, Austria Amankan Tiga Poin

Hasil Polandia vs Austria 1-3: Bermain Spartan, Austria Amankan Tiga Poin

Internasional
Merih Demiral: Cristiano Ronaldo Panutan Bagi Semua Orang

Merih Demiral: Cristiano Ronaldo Panutan Bagi Semua Orang

Internasional
Piala AFF U16: Indonesia vs Singapura 3-0, Ujian Mentalitas Pemain

Piala AFF U16: Indonesia vs Singapura 3-0, Ujian Mentalitas Pemain

Timnas Indonesia
Alasan PSSI Soal Shin Tae-yong Belum Tanda Tangan Kontrak Baru

Alasan PSSI Soal Shin Tae-yong Belum Tanda Tangan Kontrak Baru

Timnas Indonesia
Hasil Slovakia Vs Ukraina 1-2: Yaremchuk Pembeda, Mudryk dkk Menang “Comeback”

Hasil Slovakia Vs Ukraina 1-2: Yaremchuk Pembeda, Mudryk dkk Menang “Comeback”

Internasional
Mantan Top Skor Liga 1 Realistis Soal Peluang Serbia di Euro 2024

Mantan Top Skor Liga 1 Realistis Soal Peluang Serbia di Euro 2024

Internasional
Hasil Piala AFF U16: Indonesia vs Singapura 3-0, Garuda Asia Perkasa

Hasil Piala AFF U16: Indonesia vs Singapura 3-0, Garuda Asia Perkasa

Timnas Indonesia
Laporan dari Jerman: Museum Porsche, Daya Tarik Kota Stuttgart

Laporan dari Jerman: Museum Porsche, Daya Tarik Kota Stuttgart

Internasional
Belanda Vs Perancis, Koeman Bicara Ketenangan Hasil Kemenangan

Belanda Vs Perancis, Koeman Bicara Ketenangan Hasil Kemenangan

Internasional
Link Live Streaming Belanda Vs Perancis, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Belanda Vs Perancis, Kickoff 02.00 WIB

Internasional
Messi Berbeda dengan Ronaldo, La Pulga Tak Pikirkan Rekor

Messi Berbeda dengan Ronaldo, La Pulga Tak Pikirkan Rekor

Internasional
Yance Sayuri Siap Namai Sang Anak 'Tavares', Respek Pelatih Juara PSM

Yance Sayuri Siap Namai Sang Anak "Tavares", Respek Pelatih Juara PSM

Liga Indonesia
Belanda Vs Perancis, Ada Jejak Kemarahan Zidane

Belanda Vs Perancis, Ada Jejak Kemarahan Zidane

Internasional
Stuttgart, Tuan Rumah Euro 2024, Surga Pencinta Mobil Porsche

Stuttgart, Tuan Rumah Euro 2024, Surga Pencinta Mobil Porsche

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke